Rays of the dark 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Awalnya mau di-judulin After The Sunset... ini diambil beberapa saat setelah matahri tenggelam dan cahayanya terbias antara biru,merah, dan kuning... agak ga pede krn ternyata warnanya ga ter-'capture' spt aslinya ...rnMohon kritiknya untuk lanscape spt ini.... tks

Kategori
Nature
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 28-100mm f/3.5-5.6G *
  • Filter: None
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 David Dewantoro (22969)

19 tahun yang lalu

Yang ini berhubung kakilangitnya rada gelap jadi miringnya tidak terlihat jelas, yang kelihatan keindahan warna langitnya

Toar A. Sapada (824)

19 tahun yang lalu

keren, jadi pengin motret yg kayak gini juga deh

 M. Zamkhani (60278)

19 tahun yang lalu

Pancaran sinar mataharinya cakep, sayang gak ada obyek lain utk siluettenya

ashal (63)

19 tahun yang lalu

wow.... warnanya kerenz.... tp, kayanya kurang jelas yak?....

 Rahmarina Erziati Nizar (3992)

19 tahun yang lalu

Cakep banget warna2nya. kok bisa gitu ya... Heheheh :P Salam kenal ya :D

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

19 tahun yang lalu

Cahaya sdh pas, fokus tajam serta komposisi sdh seimbang, moment mengesankan.

adi lugito (2246)

19 tahun yang lalu

mantap ....slm