+ the ChuRipPu #2 + 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Kalau tulip yang ini pake EOS 20D+EF 300mm F/2.8 L IS USM, yang ini pake NIKON D70+Tamron 28-300mm F/3.5-6.3 Aspherical XR LD (IF).rnMohon kriktik dan sarannya..! Terimakasih.

  • Nilai foto: 158
  • Dilihat: 313
  • Waktu upload: Selasa, 19 Apr 2005
  • Lokasi: Jinryo Jutaku Koen,Kasugai., Japan
Kategori
NatureSnapshot
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/640
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Tamron 28 - 300mm F/3.5 - 6.3 Aspherical XR LD (IF) *
  • Filter: none
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Meylan Komarudin, Melank (24222)

18 tahun yang lalu

Warna-warninya menawan... DOFnya selalu mantap :D

 Tsamroh Barokah Lastri (2029)

18 tahun yang lalu

wow, tajam sekali. (sarang laba-2?)nya sampai keliatan. ada buruan baru ya ka ? seri tulipnya ok!

 Harjono Djoyobisono, DJ (51218)

19 tahun yang lalu

cantik banget, dof-nya bagus, well composed + great detail too regards, dj

 Niwan Ismuntoro (34103)

19 tahun yang lalu

Great picture and shoot. warnanya matang, tajam dan detail, bokehnya keren, komposisi dan lightingnya cantik. Sugoiii ne

 Antonyus Bunjamin (26617)

19 tahun yang lalu

wahhh tulipnya mantap nich makronya...good shoot!!!

 Harlim (146795)

19 tahun yang lalu

Warna yg ini lebih depth , begitu juga dofnya

 Hariyantodk (36298)

19 tahun yang lalu

Makro yang cantik, warnanya mantabh.

 PC Suhartono (38432)

19 tahun yang lalu

terlalu indah untuk dilewatkan foto ini...selalu cantik Pak foto2nya...salam,

 Eki Akhwan (73130)

19 tahun yang lalu

Perfecto!!! Nyaris sempurna! Benang laba-laba di bagian bawah agak mengurangi kesempurnaan foto ini. Otherwise, it's incredible! Salam!

 Denny Stefano Taroreh, dentar (57444)

19 tahun yang lalu

DOFnya oke punya nih....:D

 Djoni Komaruddin (98487)

19 tahun yang lalu

mas Yoris pakar makro... nice makro mas.... kualitas semakin baik... nice picts...

 Henry Samudera (39620)

19 tahun yang lalu

cantik. simple yg cantik.

Feni Kertikasyari (770)

19 tahun yang lalu

warnanya... komposisinya... bagus sekali tajamnya jugaa... salam!

 Boentara Prajitno (110337)

19 tahun yang lalu

tajam, warnanya cakep skl

 Joko Nugroho (6053)

19 tahun yang lalu

Gambar tajam, komposisi dan warna serasi. Salaaam.

 Endramawan Suroto (33170)

19 tahun yang lalu

20D ato D-70 memang cakep nih MAs, jago fotografernya. Warnanya tajem, sampe ada sarang laba-2nya ikut masuk :)

 Dian Agung Nugroho (23376)

19 tahun yang lalu

wah muncul lagi D70nya...jgn di-anaktiri-kan ya... komposisinya cakep tonenya adem salam

 Widjita Raya Muljadi (98740)

19 tahun yang lalu

Tajam sekali,indah sekali warna bunganya pak,gile dofnya selalu mantap.great shot.salam

 Julfiadi Nawawi, Joel (25273)

19 tahun yang lalu

tajam dofnya bagus anglenya manis

 Mochamad Lutfi F. (8223)

19 tahun yang lalu

Manis banget nih bunganya. Nah gitu dong dipake lagi kameranya, kasihan kan kalau cuma ngendon di dry cabinet.

 Chandra Murniadi (41257)

19 tahun yang lalu

Cakep komposisinya, warnanya juga cantif...dof mantab, cuma ada sehelai jaring laba-laba (?) yang agak mengganggu.

 Andri Irawan, Billitone (72159)

19 tahun yang lalu

Tajam dan detail sekali...warnanya indah. great shot.

 Doddy Hariawan (5700)

19 tahun yang lalu

tajam..dan warnanya oke.

 Kristianto Gunawan T (145148)

19 tahun yang lalu

Warna yang sangat cakep, Salam.

 Muhar Abdullah Puteh, mohar (50211)

19 tahun yang lalu

wah...made in japan.....top buanget