Laskar Afghani 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Para prajurit Afghanistan yang menjaga perbatasan Torkham, antara Pakistan dan Afghanistan. Perbatasan Torkham sendiri adalah salah satu perbatasan termasyur di dunia, menghadap langsung ke Khyber Pass di mana perang-perang besar dengan banyak korban sering terjadi, di mana pula penyelundup-penyelundup ganja dan hashish melewatkan barang dagangannya dari Afghanistan ke penjuru-penjuru dunia. Perbatasan Torkham selalu nampak kacau balau, adalah mudah bagi orang Afghan atau Pakistan untuk melintas tanpa dokumen yang legal. Di sisi Pakistan adalah Khyber Pass yang dihuni suku-suku yang memiliki pemerintahan sendiri. Di sini pulalah senjata gelap diproduksi dan nyawa manusia tidak terlindungi lagi oleh hukum. rn

rnAfghanistan..., siapkah Anda menyambut tantangannya?

  • Nilai foto: 181
  • Dilihat: 368
  • Waktu upload: Senin, 18 Apr 2005
  • Lokasi: Torkham, Afghanistan
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon Prima super 90 wide *
  • Lensa: Canon AF 28-90mm *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Ambar Briastuti (1259)

17 tahun yang lalu

mereka kok ngg sangar gus?

Mohammad Faizal Reza (1647)

19 tahun yang lalu

wonderful man... my dream.. i wish i could get there too... nice catch... posenya bagus...

 Qiu (9885)

19 tahun yang lalu

it's the effort....beneran bisa sampe sini. speacleess.....

Chendra Hadi S. (88)

19 tahun yang lalu

sip..sip.. seperti biasa.. keterangannya benar2 ok buat foto nya.. :)

R. Widya (165)

19 tahun yang lalu

ekspresinya keren... banyak pakai laskar ya, laskar jihad, laskar cinta, ck ck

Adi Kurniawan (1324)

19 tahun yang lalu

Prima supernya memang jitu...

 Johan A. Saleh, ADIT (27903)

19 tahun yang lalu

serem amat tuh jenggot ... suka deh foto2 strangers elo ... memang menunjukkan wajah .. ciri khas .. dll

 Akhmad Syakhlani, Lani (59884)

19 tahun yang lalu

ASLI BIKIN NGIRI LU WENG...waah pengen dong...ke AFGAN via TIBET dyulu ya, keren banget jurnalistik foto loe...

 Rik Zhan (4439)

19 tahun yang lalu

tamen de yanshen hen youyu a wo xihuan zhege yansegediao

 Friedrich V. Himawan, Victor (34066)

19 tahun yang lalu

Gile....., udah kayak wartawan perang.... bener2 mantap...... Salam

 Chandra Murniadi (41257)

19 tahun yang lalu

Foto jurnalistik yang menarik, tonenya juga cakep.

 Kristianto Gunawan T (145148)

19 tahun yang lalu

Tone cukup menarik, Salam.

 Alif Prama (12363)

19 tahun yang lalu

tonenya, subjectnya, keterangan fotonya, mantap! jadi ingat dgn McCurry..

 Nina Marzoeki (27061)

19 tahun yang lalu

wow!

 Octavianus Darmawan (83977)

19 tahun yang lalu

foto jurnalistik yang menarik, nice moment

 Hasanuddin Ibrahim, HASAN (6139)

19 tahun yang lalu

WOW!! pengen banget. Btw gambarnya oke berat. tonenya keren, high rate jurnalistiklah. Mariii

 Widjita Raya Muljadi (98740)

19 tahun yang lalu

Keren sekali tonenya mas.portrait yg sangat menarik,great pic salam

 Bayu Aji (4457)

19 tahun yang lalu

keren bung... nice moment... Jurnalistik sekali... yg jelas moment yg amat berani... Salut kepada anda... great SHOT

 Charles H. Hadi, Jade (13203)

19 tahun yang lalu

As always .... 3 jempol. Kalo udah keluar di Nat Geo kabar2 yah hehehehe :D

Rama (8131)

19 tahun yang lalu

Tone warnanya bagus.

 Charles Tampubolon (9963)

19 tahun yang lalu

foto yang sangat bercerita..seneng dengan duotone yang memperkuat ekspresi Laskar Afgani ini...Spasiba balshoi,mas Agus...

 M. Zamkhani (60278)

19 tahun yang lalu

Foto reportase yang "berbicara" dan momennya juga pas. Tonenya akan lebih suka kalau kontrasnya ditambah

 Endramawan Suroto (33170)

19 tahun yang lalu

Foto jurnalistik yg cakep, tonenya kelihatan kuno Cakep Mas... duh, tantangan berat ya motret disana

Ahmad Yani (1586)

19 tahun yang lalu

Wah kren nih..Kapan yah gw hunting kesana?

Hedi Priamajar (49168)

19 tahun yang lalu

Semuanya di foto ini OK banget. Yg duduk pakai baju putih itu boss-nya kali yah ?