Singapore - Boat Quay 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Tri Haryanto (12909)

Masih seri Singapore. Foto pemandangan di bilangan Boat Quay. Memang atraksi yang paling indah di Singapore terutama ada di sepanjang sungai. ISO: 200. No PS kecuali cropping. Segala masukan dipersilahkan.

  • Nilai foto: 50
  • Dilihat: 160
  • Waktu upload: Kamis, 14 Apr 2005
  • Lokasi: Boat Quay, Singapore
Shooting Data
  • Aperture: f/3.5
  • Speed: 30
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 18-70mm f/3.5-4.5G IF-ED DX *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Rony Zakaria (12972)

19 tahun yang lalu

night shotnya cantik! komposisinya bagus refleksinya indah sekali!

 Zaidan Rendra, ZARENDRA (70284)

19 tahun yang lalu

nice shot... wonderful angle eksekusi yg passssssssssss salam

Michael Alexander (658)

19 tahun yang lalu

Oke lah

 Purwanto Nugroho (41202)

19 tahun yang lalu

eksposurenya sip mas. crop too tight i think.. tapi view yang tertangkap apik. nice shot!

 Antonius Ismi Handoko (4060)

19 tahun yang lalu

Nuansa warna indah, namun untuk foto lanscape, croping Anda terlalu ketat

 Christina Desitrivianti, Nina (49997)

19 tahun yang lalu

nice archi' photo. keren deh.. suka sama refleksi cahaya warna warni di airnya :)

Teguh Nugraha (1013)

19 tahun yang lalu

sama komentarnya dengan yg sebelumnya... exposure yang pas banget. nice shot...

 Ryan Boedi (30851)

19 tahun yang lalu

Cantik ,kalau dibikin landscape dan lebih fokus ke refleksinya kayaknya menarik juga ,salam ..

Cahyanti Chandra P (2061)

19 tahun yang lalu

Nice shot, komposisi bagus..

Radiana Mahaga (293)

19 tahun yang lalu

cantik....3x

 Afizal Jais (6296)

19 tahun yang lalu

Cantik mas, exposure pas & tajem Handheld?

 Sumitro,CHANDRA (578)

19 tahun yang lalu

Exposure yang pas banget. Nightshot yabg bagus.