Rappeling sang Baret Jingga 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Seorang anggota Paskhas TNI-AU sedang mengamati rekan kesatuannya melakukan demonstrasi rappeling SAR tempur dari helikopter Sikorsky S-58T Twinpac.

  • Nilai foto: 28
  • Dilihat: 151
  • Waktu upload: Rabu, 13 Apr 2005
  • Lokasi: Iswahyudi Air Force Base, Jawa Timur, Indonesia
Kategori
Jurnalistik
Shooting Data
  • Aperture: f/11.0
  • Speed: 1/640
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 28-100mm f/3.5-5.6G *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Fotografer sedang dalam suspend/verifikasi identitas/verifikasi e-mail. Foto tidak bisa dikomentari

 Gede A. Setiawan, GAS (33721)

19 tahun yang lalu

Cakep momentnya. FG kepala mungkin lebih asyik jika terlihat agak banyak, IMHO. But nice shot. [GAS]

 Rony Rusdiansyah (7726)

19 tahun yang lalu

komposisinya cakep.....oleh-oleh dari restricted area nih pak lendy..

 Pujo Rahmanto, Pudz (59699)

19 tahun yang lalu

mantep moment dan anglenya.. idenya bagus untuk mencantumkan orang yang disebelahnya..

Asep Sofyan (2272)

19 tahun yang lalu

Tajam dan komposisi OK, nice shot, salam.

 Eki Akhwan (73130)

19 tahun yang lalu

Ide yang diangkat sudah bagus. Komposisinya juga nyaris sempurna: Penempatan kepala baret merah di latar depan memberi perspektif dan framing untuk aksi yang sedang terjadi. IMHO, akan lebih menarik kalau kepala di latar depan tidak terpotong. Salam kenal dan ditunggu kritik baliknya. Bravo!