Model #1 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Kalo modelnya cowok biasanya sih suka di cuekin..kasian yah kaum adam...hihihihiihi..kasian juga gue dong

Kategori
Potret
Shooting Data
  • Aperture: f/14.0
  • Speed: 1/80
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D100 *
  • Lensa: Nikon 24-85mm f/2.8-4D IF AF *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Bernard Juniardy,Beben (50050)

19 tahun yang lalu

Expresi obyek mengesankan, cahaya sdh pas, fokus tajam serta komposisi sdh seimbang.

 Rik Zhan (4439)

19 tahun yang lalu

nice composition!~hen bu cuo

 Saelan Wangsa (141012)

19 tahun yang lalu

lighting dan tone BW nya bagus

 Johnny Santoso (62070)

19 tahun yang lalu

Tajam dan BW nya bagus...