:: Sundowner ::
Info

Dona Laksmi (2481)
Date Time Original: 2005:03:10 18:14:48rnISO Speed Ratings: 100
rnKoleksi waktu hunting sunset di Melawai bersama Alif P (sbg silueter), Purwanto N, Joseph M, Ngakan Kebo M, Igo, dan Mbak Sari.
rnThanks for the inputs.
- Nilai foto: 82
- Dilihat: 230
- Waktu upload: Selasa, 15 Mar 2005
- Lokasi: Melawai, Balikpapan, Kalimantan Timur, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: f/5.6
- Speed: 1/250
- ISO: 0
- Kamera: Sony Cybershot DSC-P10 *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Budi Ariyanto, bpp (21621)
19 tahun yang lalu
Mantap siluetnya...nice sunset....ditunggu saran dan kritik baliknya yah..

Merwyn Nainggolan, Kanjes (87098)
20 tahun yang lalu
Siluet dan warna yg cantik....,
komposisinya juga menarik.

Heryanto M. Ifah (1837)
20 tahun yang lalu
siluetnya matep deh, tajam, gradasi mantap, bias di air juga sippp banget

Herry Maulana (2750)
20 tahun yang lalu
waah, ga kuat liat warnanya, cantiik.... model nya biasa aja sih :P

Fitri Arbi (11057)
20 tahun yang lalu
Waduh, waduh, semakin cantik aja foto-mu, Mbak ! Silau dan komposisi mantap !

Tri Haryanto (12909)
20 tahun yang lalu
Mantap nih siluet dan lightingnya. Memang banyak orang tampak lebih tampan jika difoto dlm format siluet...he-he

M. R. Taufik (17161)
20 tahun yang lalu
Waxxx ... bagus sekaliii. Warnanya kuat, siluetnya mantap, fotografernya cakap.

Andi Sucirta (72130)
20 tahun yang lalu
Gradasi senjanya cakep....siluetnya terlihat detail...posisi siluet mungkin juga baik disebelah kiri...great

Iman F Firdaus (901)
20 tahun yang lalu
mataharinya keren.. pas banget ama siluet alif di sebelah kanannya .. fotonya enak dilihat...

Purwanto Nugroho (41202)
20 tahun yang lalu
huaa... keren oyyyyy.. om Alif wangun juga ternyata jadi siluet.... :D

Yulianto Soeroso (231606)
20 tahun yang lalu
wah suka banget sama silhuet gini yah koposisi asik langitnya membuat bagus...good work

Rahmat Hasan PRASETYO, Pras (23065)
20 tahun yang lalu
kapan ya aku ikutan.... apik siluetnya tajam dan cerah