Satria BerHELM - Si Biru 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Andy Harsanto (11006)

Iseng lagi dijalan kebetulan ada yang berbaris rapi.. cuman karena jaraknya jauh dan pakai 300mm DOF nya jadi sempit bbrp helm ngak masuk focus... dan sore hari ngak bisa angkat f nya. Yah apa adanya mohon komentarnya... terima kasih

Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/6
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 300D *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Sara Dhewanto (248)

19 tahun yang lalu

hebat, jeli,.....................

 Chandra Widjaja (7410)

19 tahun yang lalu

Idenya kreatif juga nich bisa perhatiin si satria biru... Good.

 Manuel Hutama (14684)

19 tahun yang lalu

Haha...menarik. Komposisinya bagus tapi memang POInya jadi kurang jelas..

 keukeu kania (5199)

19 tahun yang lalu

hmm..POI nya kurang dapat tertangkap dengan jelas...mungkin karena pake tele kali ya.....jeli juga liat barisan berhelm n jeket senada...:)