Not yet blooming 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Yoni Tan (13785)

Kategori
Snapshot
Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: 1/320
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 10D *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Dwi Hadi (16451)

19 tahun yang lalu

Cantik uyy..

 Harryanto Tjhandra (15883)

19 tahun yang lalu

Nice macro sayang bagian kiri ada yang kepotong

 David Dewantoro (22969)

19 tahun yang lalu

Komposisi warna yang menarik Selektif fokus yang cantik

 Merwyn Nainggolan, Kanjes (87098)

19 tahun yang lalu

Memang cantik komposisi dan perpaduan FG dg BGnya Lightingnya keren... Salam K'jazz

 VS. Sonny Faah (22193)

19 tahun yang lalu

nice dof, objeknya kurang menarik imho

Helen Sianipar (90)

19 tahun yang lalu

cakep banget, warnanya asyik..salam

 Saelan Wangsa (141012)

19 tahun yang lalu

indah sekali

 Rahmat Hasan PRASETYO, Pras (23065)

19 tahun yang lalu

lotus bunga yg sangat cantik. komposisinya menarik.

feri sulianta (1597)

19 tahun yang lalu

sy lbh suka kalo foto ini di retouch lagi di ps dgn bg lbh blur en daunnya yg sbl kiri di bikin lbh blur saja IMHO

 Endramawan Suroto (33170)

19 tahun yang lalu

Cantik, kapan bloomingnya ? komponya menarik, fotonya tajem.

 Joni Wang (22720)

19 tahun yang lalu

Cantik, komposisinya... warnanya... buah teratai di BG menambah kecantikan foto ini