Bocah 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Anak kecil di Desa Subaya, Penulisan, Kintamani.

  • Nilai foto: 59
  • Dilihat: 184
  • Waktu upload: Rabu, 23 Feb 2005
  • Lokasi: Desa Subaya, Penulisan, Purbalingga, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/4.5
  • Speed: 1/250
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon 500 N *
  • Lensa: Canon 28-80mm f/3.5-4.5 USM *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Maria Budiasih (1790)

18 tahun yang lalu

Bagus Vi, suka sama komposisinya terlebih sama anjingnya... (walaupun anjing kampung tetep lucu...) salam :D

Novan Dwianto (1903)

18 tahun yang lalu

humanis... komposisinya pas... momentnya oke

ukirsari Brodjokaloso (2743)

18 tahun yang lalu

i love this picture. anak kecilnya juga. indah. humanis. ada anjing tertidur yang memberi tambahan damai.

 Wishnu Dwiwardono (2951)

19 tahun yang lalu

Humanis, cuma DoF kurang sempit menurut selera saya...

Irvan Y K, Sumah (2416)

19 tahun yang lalu

keren om... tapi kurang blur deh kayanya...

Helen Sianipar (90)

19 tahun yang lalu

foto ini menyentuh, kalau lebih tajam dikit lagi, pasti lebih ok, imho.. salam

 bINa IMaN widiYAnTo (5520)

19 tahun yang lalu

walau agak sedikit burem. Tapi saya suka komposisinya :D

Ayu Purwarianti (3868)

19 tahun yang lalu

suka dg komponya, nice shot.

 Friedrich V. Himawan, Victor (34066)

19 tahun yang lalu

I love this pic..., memberi kesan seperti liputan bocah korban perang di koran2...nice composition..... cantik mas... Salam

Ardianto A (60)

19 tahun yang lalu

Bagus temanya. Mungkin sedikit kabur(cahaya atau fokusnya)..

 Raditya Hendrarto, toto (2546)

19 tahun yang lalu

mantap momennya,... pas DoF nya dan komposisi menarik. salam.

 Joni Wang (22720)

19 tahun yang lalu

Humanis... komposisi & angle yg menarik kurang tajam kayanya... imho