HALGERDA 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Ini foto underwater macro. Masih dgn camera lama (tentu pake UW Casing), namun cukup oke buat urusan foto macro dlm laut. Makhluk yg kelihatan seperti puding/agar-agar bertanduk dan berekor ini adalah Halgerda yg termasuk Nudibranch juga. Adanya bercak kotoran di tubuhnya adalah silt dari bawah laut. Croping dan Saturasi pake PS. Mohon maap kalo kurang berkenan krn moto sambil diving sulitnya minta ampun. O ya, kalo gak salah inget kedalaman sekitar 10-15 mtr.

  • Nilai foto: 57
  • Dilihat: 342
  • Waktu upload: Senin, 14 Feb 2005
  • Lokasi: Sanghyang Dive Site, Banten, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon Powershot A200 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Mas Wedar H Adji (2699)

18 tahun yang lalu

oke banget Richard, kalau backgroundnya bisa digelapin dikit lebih oke lagi. wah gue dive di sanghyang belum pernah ketemu mahluk ini nih

 Muliadi Antaredja (6498)

19 tahun yang lalu

nudibranchnya lucu banget.... bentuknya unik... warnanya juga bagus... keren deh salam diver Muliadi

 Joni Wang (22720)

19 tahun yang lalu

warnanya cakep... suka sekali liatnya

Noni B. Nandini (6)

19 tahun yang lalu

Setuju dengan Mas Kaufik...sayang background kurang jelas...tapi bagus kok.

 Kaufik Anril (37441)

19 tahun yang lalu

Sudah bagus ! Cuma ketegasan antara Background dan Object perlu lebih diperjelas dengan memainkan DOF nya !

 Erwin Kodiat (5393)

19 tahun yang lalu

Agak gelap ya? Mungkin bisa di-PS dikit.

 Hengky Dotulong (20325)

19 tahun yang lalu

Bagus nich foto Nudinya, kalo nggak salah nama lengkapnya Halgerda malesso, ya? Contrast nya mungkin bisa ditambahkan sedikit karena BG nya memang agak susah kalo di lumpr lembut.

Lydia Kodiat (151)

19 tahun yang lalu

DOFnya mungkin bisa dipersempit? Agak UE dikit. Tapi great object!

 Andi Sucirta (72130)

19 tahun yang lalu

Great shoot....tidak gampang memang underwater photography..pertama harus memahami fotografi dan kedua harus memahami dive..karyanya cantik...suka dengan warna2nya...

Ghanda Hernandez (396)

19 tahun yang lalu

tajam dan warnanya sejuk (karena bawah air kali ya) salam

 Kristianto Gunawan T (145148)

19 tahun yang lalu

Makro yang menarik, warna cantik dan tajam, Salam.

 Herry Widjanarko (4413)

19 tahun yang lalu

Amazing creatur, rare object.. Great!

 David Dewantoro (22969)

19 tahun yang lalu

Susah banget nih pasti motretnya

 Stevanus Oktavian, OKI (11960)

19 tahun yang lalu

saya suka warnanya.. detail dan tajam. great shot! salam.