Kaukah Bumi??? 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Edwin Yusuf (1065)

Kuteriakkan pada matahari tua yang beranjak pulang, "kuingin bulan malam ini...bulan tujuh purnama" Menikahlah dengan malam.. , hingga tak kautakuti lagi gelap. rnTelah kutunjuk tujuh bintang yang kelak turun sebagai bidadari saat bumi salah tingkah meminang rembulan. rnKaukah bumi??

  • Nilai foto: 13
  • Dilihat: 150
  • Waktu upload: Selasa, 25 Jan 2005
  • Lokasi: Kaki Gunung Salak, Jawa Barat, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: 1/25
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 18-70mm f/3.5-4.5G IF-ED DX *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Harris Gunawan (2175)

19 tahun yang lalu

Pemandangan alami yang cantik, komposisi bagus. tapi BG sky grainy. keterangan mengesankan. salam

 Johnny Santoso (62070)

19 tahun yang lalu

fotonya cantik, Apalagi puisinya sangat indah dan membawa si pembaca ke alam hayalnya yang tak ber batas menerawang jauuh dan mengasyikan lama sekali berpetualang di alam maya nan indah... hingga lupa computernya masih ON LINE.. HE 3x. Terima kasih atas puisi nya , fantastic and original..

Mohammad Faizal Reza (1647)

19 tahun yang lalu

momentnya pas, tapi akan lebih bagus lagi kalau mataharinya ada... sinarnya pasti menyilaukan dan membuat lebih cemerlang...