Menunggu Waktu 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2004:12:31 13:09:14 Bencana gempa dan gelombang tsunami menyisakan penderitaan panjang bagi sebagian besar masyarakat Nangroe Aceh Darussalam. Seorang bapak ditemani anaknya yang terus menerus membacakan ayat suci, menunggu maut di pos pengungsian Pesantren Ruhul Islam Anak Bangsa, Desa Gue Gajah, Darul Umarah, Aceh Besar.

  • Nilai foto: 43
  • Dilihat: 236
  • Waktu upload: Sabtu, 22 Jan 2005
  • Lokasi: Desa Gue Gajah, Aceh Besar, Aceh, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/22.0
  • Speed: 1/6
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 18-70mm f/3.5-4.5G IF-ED DX *
  • Filter: 0
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Wirawan Dwi P. (2504)

18 tahun yang lalu

Momenya OK

Aris Wiguna (3214)

19 tahun yang lalu

moment nya OK, setuju sama yang atas; jurnalist !

amston Probel (1315)

19 tahun yang lalu

secara Jurnalistik foto in sangat menyentuh..sekali apalgi bercerita tentang Aceh...nice shot... salam kenal....

 Reza Lisni (11395)

19 tahun yang lalu

Semoga sahid menyertai semua korban Aceh. Dan inget, Pemerintah menyelesaikan Aceh dengan hutang baru puluhan trilyun rupiah. Derita akan lebih panjang dan berat bagi rakyat ini.

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

19 tahun yang lalu

Moment memilukan, fokus tajam serta cahaya sdh pas, komposisi sdh seimbang.

 ferry INDRAWANG (12947)

19 tahun yang lalu

satu dari sekian ribu cerita duka yang terjadi di Bumi Rencong yang sedang merunduk penuh duka. SAD BUT TRUE

 Arifin Johani (4896)

19 tahun yang lalu

Capturing a moment of truth, itu kata kuncinya, meski mngkin tidak sama persepsinya bagi setiap orang.....

 rangga DENAN (7171)

19 tahun yang lalu

Idem ...

 Irvien Vedria (41379)

19 tahun yang lalu

secara jurnalistik 3 TU tapi secara apa yah....maaf saya gak suka moment seperti ini :p