sinar Mu 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 ongky kusuma (15464)

pas lagi nginep di kawasan kawah ijen-Bondowoso, udara yang dingin (10 derajat celcius) membuat anakku berjemur di sofa, lalu timbul ide dan aku atur dia dikit, tanpa tripod, dan waktu itu pake coolpix 950 dan saat aku lihat di lcd monitor kok ada berkas sinarnya, lalu aku atur posisi camera, jepreet hasilnya lumayan (nurut aku lho), aku olah backgroundnya dikit (blur dan sephia) dan... sekarang tolong di kritik..

  • Nilai foto: 98
  • Dilihat: 339
  • Waktu upload: Senin, 17 Jan 2005
  • Lokasi: bondowoso, Jawa Timur, Indonesia
Kategori
Manusia
Shooting Data
  • Aperture: f/4.4
  • Speed: 1/83
  • ISO: 0
  • Kamera: Olympus C-740 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Valentinus (16765)

19 tahun yang lalu

Sinarnya: Te Oo Pe..

 Dhani F K (8622)

19 tahun yang lalu

bias sinar yang luar biasa....,he... he... he, apik ky

 Suryo Priyantoro, UYO (149423)

19 tahun yang lalu

cakep

 Danny (13075)

19 tahun yang lalu

lighting yang sempurna

 Heru Fathurohman (15444)

19 tahun yang lalu

suka banget dgn bias sinarnya ...

Bony Judianto (824)

19 tahun yang lalu

Kalo ini mah nggak ada kritik, tapi pujian.. :) bagus mas.....

Pandu Kharisma (3239)

19 tahun yang lalu

Lightingnya cantik... Ekspresi modelnya juga OK

 Agung Djojosoekarto (27604)

19 tahun yang lalu

Nice picture ...

 Simon Indra (27571)

19 tahun yang lalu

komposisinya bagus...nice shot...

 Handrij Oten, H2O (46394)

19 tahun yang lalu

Nice moment! Tajam & bias sinarnya cakep. Olahannya bagus.Natural. Great Shot!

 Muhammad Adhigraha (8596)

19 tahun yang lalu

Natural View ...... Good picture ........

 Harryanto Tjhandra (15883)

19 tahun yang lalu

Cakep .... gambarnya, sinarnya, dan anaknya. Salam

 Friedrich V. Himawan, Victor (34066)

19 tahun yang lalu

Komposisi cakep, garis2 sinar yg dimanfaatkan dengan jeli dan manis..... keren abis..... anaknya lucuuuu.... salam

 Burhanudin Gunawan (128635)

19 tahun yang lalu

Bias sinar yang indah...komposisi juga menawan.

 Juliana Hashir (20370)

19 tahun yang lalu

Manis senyuman, lighting keren.

Dominic Oscar (1279)

19 tahun yang lalu

Keren sekali lightingnya...

 Nurtjahjo Prianggono Yoyon (129416)

19 tahun yang lalu

topppp banget cahayanya nembus kelihatan...

Ys Triyanta (608)

19 tahun yang lalu

komposisinya menarik, balancing sinar dari kanan pas menambah detail obyek. Selamat berkarya...

Taufik Hidayat (1401)

19 tahun yang lalu

Secara umum sudah bagus, cahaya yang masuk sudah sangat natural, ngambil pakai tripot atau tangan nich

Heri Wahyu (1460)

19 tahun yang lalu

foto modelnya lucu :D efek cahaya matahari mantab... Itu debunya alami atau bikinan pak ? :)

 Dewi Nugraheni (10504)

19 tahun yang lalu

natural side lighting yang bagus posenya juga oke jarang2 nih ada anak kecil segini kooperatifnya kalo difoto very very very nice pic!

 Saelan Wangsa (141012)

19 tahun yang lalu

wah...lightingnya manis sekali..