TANGISAN YANG TERSISA 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Yusuf Ahmad (10775)

di sudut Masjid Baiturrahman, seorang biu menangis, dalam pangkuannya seorang bocah yang tersisa dari keluarganya. Suami dan anak lainnya hilang, belum ditemukan. Ketika seorang pria melintas di depannya, si ibu lalu menagis, berteriak, rupanya wajah pria itu mirip dengan anak sulungnya yang ikut hilang karena gempa Tsunami di Aceh. diambil pada hari ketiga pasca bencana. Date Time Original: 2004:12:30 10:33:41rn

  • Nilai foto: 59
  • Dilihat: 215
  • Waktu upload: Sabtu, 15 Jan 2005
  • Lokasi: Masjid Baiturrahman, Aceh, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/3.5
  • Speed: 1/640
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D100 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Taufiqurachman (3859)

18 tahun yang lalu

ck..ck..ck...betul-betul miris aku liatnya...

 Mahesa Widura (74562)

19 tahun yang lalu

Sangat menyentuh. Good contrast dan komposisinya. Seakan ada bayangan halus(roh) di belakang.

Faizal M Ramadhana (390)

19 tahun yang lalu

moment humanis yg sangat cantik bang ! 3 thumbs up !

Andika Suyata (2925)

19 tahun yang lalu

momennya pas ka ucu', sy jadi ikutan sedih nih liat ini foto...

 Kristianto Gunawan T (145148)

19 tahun yang lalu

Foto humanis yang sangat menyentuh perasaan, nice shot, Salam.

Ris (4)

19 tahun yang lalu

wah bagus nech dari segi pengambilan dan dapat menjelaskan sisi lain dari kehidupan

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

19 tahun yang lalu

Moment mengharukan.. Fokus tajam serta cahaya sdh pas, komposisi sdh seimbang.

 Harianto Sirajuddin (4184)

19 tahun yang lalu

ekspresinya cakep banget bang. bagaimana kabarta ni bos.? masih dimakassar-ki. salam to anak2 di makassar saya di jakarta ni skr udah 1 tahunan. salam hormat dari saya.

 Saelan Wangsa (141012)

19 tahun yang lalu

moment dan expesinya sangat bikin terharu..

 Saiful Bahar (16467)

19 tahun yang lalu

Moment well captured.... well done!!!

 Frans Dellian (6866)

19 tahun yang lalu

wah... ekspresif dan tajem banget bang

 Alus Budianto, Alus (12995)

19 tahun yang lalu

SEDIH...GW NGELIHATNYA...SABAR YACH BU... NGERI...SEREM...BG PUTIH KAYAK PENAMPAKAN... KEREN MAS...3TU BUAT ANDA... wassalamu'alaikum wr wb... A L U S . B

Rio Satriawan (12)

19 tahun yang lalu

rspon anda cepat sekali....saya salut deh...saran : gimana kalo dicropp sedikit,karena head roomnya terlalu besar...

Sutanto Saputro (2371)

19 tahun yang lalu

Moment yang anda dapatkan sangat tepat sekali...saya salut...!!