Merry Go Round 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Foto ini diambil dengan kamera ActionSam pler, sebuah toy camera yang prinsipnya adalah fun photography atau populer dgn istilah lomography.rnrn rn rn rn

rnKamera ActionSampler sendiri mempunyai 4 lensa, yg membagi waktu satu detik menjadi 4 dan mencetak keempat bagian tersebut kedalam satu foto (urutannya searah jarum jam, dimulai dari foto kanan atas).rnrn

Mungkin untuk para FNers yang terbiasa dengan kamera canggih yang memiliki banyak fungsi dan mengikuti norma2 fotografi "professional", hasil2 cetakan dari toy camera seperti ActionSampler mungkin dilihat jauh dari sempurna. Tapi itulah prinsip lomography: abandon all rules. Dan hopefully, bisa menghasilkan sesuatu yang unik.

rn

Foto diambil di Luna Park, Sydney - cross processed.

  • Nilai foto: 9
  • Dilihat: 146
  • Waktu upload: Selasa, 11 Jan 2005
  • Lokasi: Luna Park, Sydney, Australia
Kategori
Snapshot
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Deria Lexon Aritonang, Derry (11757)

19 tahun yang lalu

Sayang penempatan objek kurang menarik sedikit. Ada foto yang sama dengan objek berbedakah? Kita tungu..

 Alim Sutisno (9571)

19 tahun yang lalu

untuk kamera begitu, imho... obyek ini kurang tepat

 Chairul Anwar (10381)

19 tahun yang lalu

Yah untuk keterbatasan kamera, yang ini sebenarnya sudah bagus sih.