Mengintai Jin Shan Ling 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 D. Risanti (56932)

Date Time Original: 2004:11:07 04:46:42rnISO Speed Ratings: 100rnrnDiambil dari menara ke 2 atau ke 3 sebelah timur tembok besar Simatai, yang terlihat di seberang adalah sektor Jin Shan Ling dengan bukit tandusnya. Jin Shan Ling dan Simatai dihubungkan dengan sebuah jembatan kira² 50 m an panjangnya, tepat di atas danau yang dibuat waduk. Konon dari Jin Shan Ling ke Simatai adalah sekitar 10 km, kalau mau ya jalan kaki :D Dengan pintu masuk di sebuah desa kecil. Aslinya berkabut tebal, dingin berangin dan banyak pedagang asongannya, apa daya mampu saya begini.. :D rnOverlay filter dg PS. Bangunan di bawah gak tau apaan, kayak sekolahan sih :D Tengkiyu atas kritik dan sarannya.

  • Nilai foto: 104
  • Dilihat: 197
  • Waktu upload: Senin, 20 Des 2004
  • Lokasi: Simatai, Beijing utara banget, China
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/320
  • ISO: 0
  • Kamera: Sony Cybershot DSC-V1 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Irwan Kreshna, AHOng (7691)

19 tahun yang lalu

framingnya seimbang dan komposisi terjaga dengan baik.... tone juga calm.... keren euy....

 Soeharsono Lie (5685)

19 tahun yang lalu

nice view, nice framing...

 Harlim (146795)

20 tahun yang lalu

Perfect frame , kabut cukup tebal

 RDj. Kaoy (56910)

20 tahun yang lalu

Waoow.. cantik bener, bingkai cantiknya Mbak Doty masih selalu setia nih.. nice view

 Meylan Komarudin, Melank (24222)

20 tahun yang lalu

Framing-nya cantik, viewnya mantap!

 Rakhmat Hidayat, aAt (79642)

20 tahun yang lalu

framingnya keren banget....=) saya suka komposisi foto landscapenya -salam kenal-

Jimmy Singal (1259)

20 tahun yang lalu

framing mantap... :D kayak kita jadi ikutan melongok ke luar

 Simon Indra (27571)

20 tahun yang lalu

framing yang indah dengan object yang terekam dengan baik....

 Hani AE (28017)

20 tahun yang lalu

Serasa membaca ko ping ho....:) framing nya asiik...

 andre christian (32399)

20 tahun yang lalu

asal ada lorong dan jendela lgs dijepret,..khas gayanya,..hasilnya bagus. salam

 Cessy Karina (42569)

20 tahun yang lalu

wah main framing terus nih, cakep Doty

 Hartono Wijaya T. (34931)

20 tahun yang lalu

Framing yg bagus.....

 Purwanto Subroto (12667)

20 tahun yang lalu

bagus...dindingnya membentuk framing yg menarik....

 Johan A. Saleh, ADIT (27903)

20 tahun yang lalu

frame. .... frame... frame .. itulah doty ... yang ini kok warnanya agak mendem sih.. napa yach... berkabut kayaknya

 Peter Chandra (32561)

20 tahun yang lalu

framing bagus sekali

 Octavianus Darmawan (83977)

20 tahun yang lalu

FG asyik nih, objeck jadi kelihatan dalam, setuju dengan yang lain, frame memang asyik

 August Triono Sanudin, Djoko (65422)

20 tahun yang lalu

ok deh framenya mantapz banget githu lho

 Rarindra Prakarsa (142597)

20 tahun yang lalu

Wow...keren framing dan viewnya

 Chairul Anwar (10381)

20 tahun yang lalu

Wah framingnya jadi ciri kash Mbak Doty nih. Seperti biasa selalu bagus....:)

 Risagarniwa.Y.Y, Yoris (43421)

20 tahun yang lalu

Weh....jadi tukang intai terus nih....! Cakep komposisinya seperti biasa.....

 Setiadi Darmawan ,kiat (90413)

20 tahun yang lalu

framing yang keren doty

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

20 tahun yang lalu

Fokus tajam serta cahaya sdh pas, komposisi sdh seimbang, ide kreatif. Moment mengesankan.