My first Panning 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Pertama kali coba Panning, cuacanya cerah sekali dan salah pilih filim (ISO 200). terpaksa pake filter CPL buat nurunin 2 stop supaya nggak OE. Dari 2 roll film ada sekitar 5 yang lumayan berhasil. Ini salah satunya. Pake Continous AF. Makasih buat FN's senior yang sudah ngajarin teori panning lewat forum2 diskusinya.

Kategori
Olahraga
Shooting Data
  • Aperture: f/19.0
  • Speed: 1/30
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon F90X *
  • Lensa: Nikon 28-105mm f/3.5-4.5D IF *
  • Filter: Hoya UV+CPL
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
sam dwi s (79)

20 tahun yang lalu

berhasil bang...panning yg sukses...salam

 Darwin Pangaribuan (13907)

20 tahun yang lalu

bagus panningnya, objeknya juga menarik

 Judhi Prasetyo. (38908)

20 tahun yang lalu

Selamat! Tidak sia-sia usahanya :)

 R. Iwan Sumarta (16806)

20 tahun yang lalu

wah keren panning nya, semuanya pas

 Andi Sucirta (72130)

20 tahun yang lalu

Panning pertama yang sukses.... salam