Butiran Permata 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Rama (8131)

Butiran permata yg bisa diperoleh di kamar mandi, bukan permata ding, cuma butiran air. Warna merahnya diperoleh dengan meletakkan kaos warna merah di latar belakang.rnDate Time Original: 2004:10:29 00:18:33rnISO Speed Ratings: 100

  • Nilai foto: 41
  • Dilihat: 176
  • Waktu upload: Sabtu, 30 Okt 2004
  • Lokasi: Geneva,, Switzerland
Kategori
Still Life
Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 300D *
  • Lensa: Canon EF 100mm F/2.8 Macro USM *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Fotografer sedang dalam suspend/verifikasi identitas/verifikasi e-mail. Foto tidak bisa dikomentari

 Eko Mulyo Hadi (3203)

20 tahun yang lalu

bagus banget, saya suka warnanya, secara teknis saya ga bisa menilai maklum saya masih pemula :) pokok-e WOW mantap!

 Harris Tanu (19898)

20 tahun yang lalu

ide yang creatif mas boleh neh diajarin hehe

Achmad Alwan (1176)

20 tahun yang lalu

Warna BGnya dan butiran airnya yang bening dan berurutan tampak menawan

 andre christian (32399)

20 tahun yang lalu

komposisi dan ketajamannya bagus mas,..1/60 ud bisa freeze kok saya ragu yah(coba ah)...he3.. salam

 M. Bisri Hakim (3532)

20 tahun yang lalu

wow... cantik mas permatanya... eh airnya...

Ganjar Wibisono (759)

20 tahun yang lalu

keren man ! kreatif ! warnanya ok banget !

 Purwanto Subroto (12667)

20 tahun yang lalu

keren...butirannya indah...

Dhimas Willy Ferdianto (600)

20 tahun yang lalu

idenya cemerlang banget, komposisinya juga bagus...