Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Kristupa W Saragih (176444)
FN Hunting Series: MelakarnrnKompleks kuil Hindu bernama Sri Subramaniar Thuropathai Amman Alayam ini sudah dibangun sejak 10 tahun lalu. Sekarang dalam tahap penyelesaian akhir karena akan diresmikan Maret 2005. Sebagian besar tukang dan seniman yang membangun kuil Hindu terbesar di Asia Tenggara ini didatangkan langsung dari India.rnrnGaris yang melintang adalah benang yang biasa dipakai tukang batu untuk membantu memasang batu bata secara lurus. Kalau dianggap "mengganggu" dan dihilangkan di Photoshop, jadi terlihat nggak logis.
Fotografer sedang dalam suspend/verifikasi identitas/verifikasi e-mail. Foto tidak bisa dikomentari
20 tahun yang lalu
perhatian anda pada foto begitu detail, dari makna sampai hal kecil sebagai pengganggu pun bisa jadi kekuatan foto anda...
slide mang oke...komposisi juga sangat menarik..warna oke...birunya itu loh yang ga kuat...hehe...salam
komposis dan warnanya indah sekali kak.................
bagus mas kristupa.. ini kali kedua saya melihat foto mas.. dengan angle keatas.. langit biru.. nuansa kekuningan.. satu foto lagi kalau tidak salah ketuika di melaka.. warna-warni kuil elok mas.. pencahayaan oke banget.. detail di obyek manusia sedikit gelap.. maaf bila tidak berkenan.. salam untuk senior
birunya, coklatnya, huhuhu slide gitu lho huhuhu. seneng ngeliatnya.
Warnany bagus sekali. komposisnya ok
Komposisi warna yang indah banget! Niceshot
tajem....bagus...
Tajem banget mas gambarnya... salam