Almost Midnight in Melacca 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2004:10:03 22:59:23rnISO Speed Ratings: 400rn
Kamera dan lensa tidak penting :)rn
(berhubung ada yg protes saya ngaku deh, pakai Canon 20D + Phoenix 19-35mm @ 19mm dibuka 30 detik)

  • Nilai foto: 158
  • Dilihat: 460
  • Waktu upload: Senin, 18 Okt 2004
  • Lokasi: Malaka,, Malaysia
Kategori
Perkotaan
Shooting Data
  • Aperture: f/14.0
  • Speed: B
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 20D *
  • Lensa: Phoenix Wide Angle 19-35mm *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 PC Suhartono (38432)

20 tahun yang lalu

impressive...anglenya bagus...fotonya tajem...nice pict.

 Astrianto Setiawan,Wawan (36634)

20 tahun yang lalu

gak bisa komentar nih...abis fotonya SPECTACULAR...

 Doko Subagyo (7525)

20 tahun yang lalu

boleh juga nih..penuh ketenangan deh :) kira2 kalo kali code ada angle yang seperti ini gak yah hehehe

 Dhian Raharjo (11690)

20 tahun yang lalu

metering nya bagus, hasilnya efek lighting yang cantik. satu efek bintang di kanan, dahsyaD. iso 400 speed 30 detik? mudah2an udah disentuh s/w pembersih noise. soalnya kameraku gak berani kaaaak! :))

 Carolina Sihotang, olin (6333)

20 tahun yang lalu

cantik sekali Mas Judhi, refleksi dan ketajamannya mantaps....

Nicholas Hendriyanto Suhandi (911)

20 tahun yang lalu

aduh foto ini ciamik, bener2 kayak lukisan dan skill yang tinggi.... pingin niru nih mas.... :p

 Kristianto Gunawan T (145148)

20 tahun yang lalu

Tone dan komposisi menarik, Salam.

 Pramudo Gunardono (13671)

20 tahun yang lalu

mantap banget hasilnya... well done !!

 Andri Irawan, Billitone (72159)

20 tahun yang lalu

Very nice, sayang ada daonnya...

 Kristupa W Saragih (176444)

20 tahun yang lalu

Good effort to make nightshot like this Komposisi sedap dipandang Kontrol exposure baik

 Fadjar Hamidi, PapaTITA (22300)

20 tahun yang lalu

20D? saya kehilangan penggemar A80 :(

 Anthony Steven (6794)

20 tahun yang lalu

Memang warna ato kesannya lain ya kalo bikin foto pake bukaan lama????

 Nanang A. Nugeraha (2430)

20 tahun yang lalu

Cantik.. Refleksi-nya bagus sekali. Good metering.

 Simon Indra (27571)

20 tahun yang lalu

nice city,nice river,nice colour...

 Deria Lexon Aritonang, Derry (11757)

20 tahun yang lalu

Sepintas seperti perahu rumah, ternyata rumah beneran. Efek star dari lampu menambah eksen dan bikin cantik!

Atung Luhendra (1860)

20 tahun yang lalu

Cantik sekali mas...

 Harris Gunawan (2175)

20 tahun yang lalu

Sisi lain sudut kota.bagus .

 Irwansyah S (52460)

20 tahun yang lalu

Betapapun aturannya adalah memasukkan jenis kamera dan lensa dengan benar. Sayang kalau database FN ada kamera dan lensa dengan nama "Lihat Keterangan". Banyak orang yang ingin belajar dengan mengatahui jenis lensa, juga banyak orang yang ingin tahu bagaimana kualitas image yang dihasilkan oleh suatu kamera. Tentang foto saya tidak tahu mau bilang apa, saya menebak :(, ini bukan dengan full wide melihat sempitnya pandangan yang terpenggal, sengaja untuk mencegah cluttered?. Kecepatan B juga sungguh tidak ada lagi, B pun mempunyai satuan detik bukan?.

 Andi Okta Yusiawan (10954)

20 tahun yang lalu

tone ama refleksinya keren!

 Andre Robbyanto (7157)

20 tahun yang lalu

Wah. nuansa malam dengan lampu²nya.. Top bangettt! -salam-

 Saelan Wangsa (141012)

20 tahun yang lalu

refleksinya bagus ..boss

 Leonardus Depari (8476)

20 tahun yang lalu

ini mah 20D... lu PS gak nih? shrapening atau apa?..kalau pure dari kamera..besok siang gua beli 20D nih...

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

20 tahun yang lalu

Mas Judhi.. Retouching PS sempurna, fokus tajam serta warna betul2 mengesankan, cahaya sdh pas, komposisi seimbang.

 Dany Kartiono (20924)

20 tahun yang lalu

cantik kayak om Judhi

 Dian Wirengjurit (6718)

20 tahun yang lalu

cantik mas...cantik! semuanya pas menurut saya.