+ On the GreeN #3 + 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2004:10:16 12:18:42rnISO Speed Ratings: 50. Memanfaatkan cahaya yang datang dari celah-celah kerimbunan sekitarnya. Saya kira ini adalah jenis belalang, dalam bahasa Jepang dikenal dengan nama BATTA. Mohon kritik dan saran. Terimakasih.

  • Nilai foto: 95
  • Dilihat: 294
  • Waktu upload: Minggu, 17 Okt 2004
  • Lokasi: Jinryo Jutaku Koen, Kasugai., Japan
Kategori
MakroSatwa
Shooting Data
  • Aperture: f/4.0
  • Speed: 1/100
  • ISO: 0
  • Kamera: Panasonic Lumix DMC-FZ10 *
  • Lensa: LeicaDC VARIO-ELMARIT *
  • Filter: Raynox DCR-250
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Purwanto Subroto (12667)

20 tahun yang lalu

bagus dan tajam...nice shot

 Harto Basuki (4082)

20 tahun yang lalu

Wah... huebat pencahayaan nya.. warnanya okeh banget... komposisi juga menarik karena banyak garis dari daun.. sukses...

 K. Amadhea Irdam, Kai (48127)

20 tahun yang lalu

awws..komposisi n warna²nya menarik banget.. saya suka liat sinar di daunnya

 Harlim (146795)

20 tahun yang lalu

Lighting nya sangat bagus, jika saya akan saya turunkan lagi difragma nya agar bg lebih blur.

 Tan Tje Tjhen (12920)

20 tahun yang lalu

cakep banget, lighting dan daun2nya artistik

 Tsamroh Barokah Lastri (2029)

20 tahun yang lalu

Another macro, hummm..yang ini lightingnya agak beda dari yang sebelum2 nya, tapi tetap keren, Ka Yoey! komposisi, warna dan ketajamannya oks banget.Oya, D70 nya mana? :)

 Denny Stefano Taroreh, dentar (57444)

20 tahun yang lalu

tajam.... warna oke nih bang Yoris....:)

 Nurtjahjo Prianggono Yoyon (129416)

20 tahun yang lalu

dari thumbnail sudah kelihatan ketajamannya..keren banget..

 Pagar Alam, IPA (29522)

20 tahun yang lalu

Cuantik sekali....no comments.....very good

 Ruzi Kosasih (46018)

20 tahun yang lalu

Cantik sekali.... Bg hijau membuat kontras ..!!

 Ign. Herri Prasetyanto (28332)

20 tahun yang lalu

ijonya adem mas.... objek tajam komposisi oke. salam.

 hotma martuah (3347)

20 tahun yang lalu

Hijaunya bagus...

 Reza Riantono Sukarno (5717)

20 tahun yang lalu

Makronya bagus nih. Cahanya cakep. Tapi cropnya membuat kurang

 Boentara Prajitno (110337)

20 tahun yang lalu

tajam, lighting dan warna menarik

 Chandra Murniadi (41257)

20 tahun yang lalu

Nice composition dan makro yang tajam dan indah...

 Setiadi Darmawan ,kiat (90413)

20 tahun yang lalu

cakep om fotonya

 Andry Dilindra (10484)

20 tahun yang lalu

wow! Cantik sekali... DOF nya dapet! Hijau, seharusnya sejuk! [::Puppen - Rest in Peace::]

 Rarindra Prakarsa (142597)

20 tahun yang lalu

Potongan2 sinar matahari di daun sangat menarik. Hidup.

 Robby Yanto Sudjana (21995)

20 tahun yang lalu

Makro yang sangat bagus, terlihat tajam dan fokusnya.. pencahayaannya juga pas.. very nice

 David Eric Hutomo (1995)

20 tahun yang lalu

Always great. Very sharp and detail makro. Simply Perfect.