Sicantik bunga Kamboja
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Kevin M Ilham (108)
Saat uji coba pemotretan studio sederhana, dan ini hasil yang pertama kalinya nyoba\\\' moto pakai softbox, ternyata sangatlah mengasyikkan . . .
- Nilai foto: 104
- Dilihat: 292
- Waktu upload: Kamis, 14 Okt 2004
- Lokasi: Surabaya, Jawa Timur, Indonesia
Kategori
ModelShooting Data
- Aperture: f/8.0
- Speed: 1/125
- ISO: 0
- Kamera: Canon EOS 1D *
- Lensa: Sigma 17-35 mm f/2.8-4 EX Aspherical *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Rio Martin (4209)
20 tahun yang lalu
Model cantik dengan pemilihan BG nya pas .. Mungkin jika si model menoleh ke arah kamera, akan lebih baik lagi ..

Z. Damar Twiditra, Ditra (91884)
20 tahun yang lalu
WarnanyaCerah, Keren modelnya. Angle aku suka nih.

Arif Swasono (675)
20 tahun yang lalu
lightingnya ok banget, apalagi kalau saja ekspresi modelnya lebih ok

Larry Asalim (2356)
20 tahun yang lalu
lightingnya bisa rata gitu ya... well it's a good shot, but just an ordinary model studio shoot... Nice background and foreground colour...

Dany Kartiono (20924)
20 tahun yang lalu
Kalo boleh bicara sih ekspresi modelnya terkesan "biasa" kurang ber[pose.IMHO

Julfiadi Nawawi, Joel (25273)
20 tahun yang lalu
Bagus tone colornya ... BG dan komposisi juga bagus ... modelnya agak kaku ... Salam.

Bernard Juniardy,Beben (50050)
20 tahun yang lalu
Fokus tajam serta cahaya sdh pas, komposisi seimbang, expresi obyek sdh baik.

Roby Budiman T (15594)
20 tahun yang lalu
Wah cantik mas...modelnya, lighting ok ,komposisi juga ok...nice shoot...salam kenal