+ On the GreeN + 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2004:10:03 14:40:48rnISO Speed Ratings: 50, Tidak tahu apa dan jenis apa satwa ini. Yang jelas da beberapa foto yang saya ambil, pandangan samping dan frontal seperti yang diupload ini. Saya merasa tertarik dengan tekstur dipunggungnya. Mohon kritik dan sarannya.... Arigato.

  • Nilai foto: 140
  • Dilihat: 370
  • Waktu upload: Selasa, 05 Okt 2004
  • Lokasi: Jinryo Jutaku Koen, Kasugai., Japan
Kategori
MakroNatureSatwa
Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: 1/50
  • ISO: 0
  • Kamera: Panasonic Lumix DMC-FZ10 *
  • Lensa: LeicaDC VARIO-ELMARIT *
  • Filter: Raynox DCR-250
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Irawan Widyanto (82)

19 tahun yang lalu

Detail kontras dan fokusnya bagus sekali. Momennya juga tepat. Great photo.

 David Eric Hutomo (1995)

19 tahun yang lalu

Very Detail. Very good macro. Good job Maestro!

 Pramudo Gunardono (13671)

19 tahun yang lalu

angle-nya lebih pas begini kayaknya, kontras warna benar2 menarik, tajam, detail nampak jelas... nice macro !! salam

 PC Suhartono (38432)

19 tahun yang lalu

tajam sekali...teksturnya jelas banget dan menarik...good shot.

 Dhian Raharjo (11690)

19 tahun yang lalu

dof nya bagus banget, obyek tajam dengan komposisi yang cakep.

 Tsamroh Barokah Lastri (2029)

19 tahun yang lalu

Bagus banget Ka! background nya apalagi...foto yang tajam dan warna yang sip! Komposisi juga bagus. Salam.

 Kikin Hamzah Mutaqin (19706)

19 tahun yang lalu

Cantik dan tajam kepiknya. Kalau tidak keliru, serangga ini tergolong ordo Hemiptera - famili pentatomidae dengan ciri khasnya kira-kira badannya berbentuk perisai dan ada ada peruncingan (seperti duri) di kiri dan kanan.

 Ruzi Kosasih (46018)

19 tahun yang lalu

Cakeppp.....BGnya manis...

 Soeharsono Lie (5685)

19 tahun yang lalu

nice macro, komposisi dan warnanya oke. serangga di Jepang bagus-bagus... salam.

 Ansye Sopacua (3221)

19 tahun yang lalu

Really nice makro work. Dynamic composition and marvelous colors. Saya punya kamera yang sama, tapi belum bisa foto yg bagus kayak gini, harus belajar lagi, salam.

 Mochamad Lutfi F. (8223)

19 tahun yang lalu

bg nya mantep. doubutsu no namae nandesuka, tabun wakaranai ne... kamera baru nih...

 Hariyantodk (36298)

19 tahun yang lalu

Tone & komposisinya mantab banget.

 Leony.K (4037)

19 tahun yang lalu

Like always, stunning shoot ! Setuju sama Rarindra hehe.

 Setiadi Darmawan ,kiat (90413)

19 tahun yang lalu

keren bgt boss

 Yadi Primayadi (29225)

19 tahun yang lalu

Bagus mas,... Sharp.

 Yudhi Fiandono (34613)

19 tahun yang lalu

wuih .. very clear and sharp .. keren kang yoris..

Hedi Priamajar (49168)

19 tahun yang lalu

Weleh2 semakin mantab aja makro-nya, pemilihan sudut yang cakep jadi gak susah2 pakai diafragma kecil ya. Kontras antara BG dengan obyek yang bagus sekali. Cakep, Bang.

Bachtiar, wiwid (1952)

19 tahun yang lalu

komposisi warna yg seimbang.. jernih.. good makro lah.. salam..

 Boentara Prajitno (110337)

19 tahun yang lalu

nice makro, suka warna bgnya, vignettingnya agak mengganggu (imho)

 andre christian (32399)

19 tahun yang lalu

bagus detilnya..warna yg menarik... salam

 Djoni Komaruddin (98487)

19 tahun yang lalu

ih.. keeereeenn.... tajam.. warna teksturnya jelas.. dof ok... frame juga ca'em.. NS! vvv good.. arigato juga..!!

 Rarindra Prakarsa (142597)

19 tahun yang lalu

Anda kayaknya punya kamera bagus, lensa bagus, komputer bagus, monitor bagus...teknik bagus. Hasilnya selalu jernih & tajam.

 Purwanto Subroto (12667)

19 tahun yang lalu

cantik dan tajam...Bg hijaunya menarik....

 Andi F. Yahya (3740)

19 tahun yang lalu

warnanya menarik mas... terutama BG-nya... :)

 Pagar Alam, IPA (29522)

19 tahun yang lalu

Bagus sekali saya suka BG nya yg hijau. Salam