Selamat Datang Mentari # 6 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2004:08:15 06:17:03
rnPagi hari di Ujung Genteng....Menanti hadirnya sang Mentari....Saat mentari hadir...ku ucapkan SELAMAT DATANG MENTARI....Menjadikan pagi yang indah dan berkesan....
rnMelanjutkan seri Upload SELAMAT DATANG MENTARI...yang khusus untuk seri judul ini mengambil setting di Ujung Genteng....
rnTerima kasih atas kritik, saran, dan apresiasinya...Salalm.rn

  • Nilai foto: 50
  • Dilihat: 121
  • Waktu upload: Senin, 04 Okt 2004
  • Lokasi: Ujung Genteng, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
LandscapeNature
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/400
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot A80 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • Filter: Cokin Sunset
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Fotografer sedang dalam suspend/verifikasi identitas/verifikasi e-mail. Foto tidak bisa dikomentari

 Pramudo Gunardono (13671)

20 tahun yang lalu

siluet dengan nuansa pagi yang begitu menawan... good shot !!

 hotma martuah (3347)

20 tahun yang lalu

Siluetnya keren...

 Dany Kartiono (20924)

20 tahun yang lalu

boleh pinjam filternya pak ? hehehe

Nurhayati (2003)

20 tahun yang lalu

Siluet ? Pak Robert ahlinya....

 Setiadi Darmawan ,kiat (90413)

20 tahun yang lalu

siluetnya ok bgt om

 Rio Martin (4209)

20 tahun yang lalu

Siluetnya oke, adanya object di kanan juga turut memperkuat POI..

Kartika Chandraningrat (47)

20 tahun yang lalu

Hebat banget...Komposisi,moment,siluet...Siiip habis...

 Endramawan Suroto (33170)

20 tahun yang lalu

Siluete, sun rise.... anugerah indah yang penuh harap dalam hari ini, esok dan lusa. Selalu indah untuk dinikmati, keren abis. Saya lebih suka jika diambil agak ke bawah, dan orgnya tidak bertumpuk dengan bagian perahu. Nice shot

 aGusti aWan aRie (4712)

20 tahun yang lalu

i love this picture....nice shoot.....salam, ciao

 Noegroho Wahjoe (4433)

20 tahun yang lalu

great sunset, great moment, great composition, great siluet, n great tone Wis pokoke kabeh TOP BANGET, salam kenal...Bang Adolf