Menyambut Hadirnya Sang Mentari # 3 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2004:09:12 05:39:12
rnMerupakan lanjutan seri upload MENYAMBUT HADIRNYA SANG MENTARI....Foto di atas adalah versi lain dari upload saya berjudul : MENYAMBUT HADIRNYA SANG MENTARI # 2. Lokasi sama, obyek sama, hanya saja setting kamera beda. Setting WB foto di atas Flourescent H. Demikian juga Filter yang saya gunakan double....
rnTerima kasih atas kritik, saran, dan apresiasinya. Salam. rn

  • Nilai foto: 41
  • Dilihat: 139
  • Waktu upload: Senin, 27 Sep 2004
  • Lokasi: Ciwidey, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
Landscape
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/4
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot A80 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • Filter: Cokin Sunset 2 + Cokin Blue Soft
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Fotografer sedang dalam suspend/verifikasi identitas/verifikasi e-mail. Foto tidak bisa dikomentari

 Pramudo Gunardono (13671)

20 tahun yang lalu

warna langitnya memang menawan... nice sunrise !!

 M. R. Taufik (17161)

20 tahun yang lalu

Warna langitnya very amazing. Boleh juga ya eksperimennya ganti2 settingan WB.

Bagus H (1646)

20 tahun yang lalu

amazing color

 Rudy Yulianto (29296)

20 tahun yang lalu

komposisi warnanya wuih... muantap

Anthonius Adhi Nugroho (2865)

20 tahun yang lalu

warnanya kereeennn... begirtu pula dengan siluetnya...

Pierre Manoppo (798)

20 tahun yang lalu

warna yg sangat indah

 Mahardika Aryaputra Irawan (3175)

20 tahun yang lalu

Warna 2 magic keluar semua ....luar biasa eksperimen anda berhasil.......

 Winry Armawan Saragih (4671)

20 tahun yang lalu

Terrific colours, dramatic clouds, nice silohuette.