Watch On Bamboo 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Foto ini diambil sekitar awal tahun 2003 dirumah teras rumah temen, obyek sebuat jam tangan diatas bangku tua, saya baru sempet scan dari negatif..saya mohon kritik dan saran dari rekan2x FN Sekalian

Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 300 *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Nicko Darwis (23828)

20 tahun yang lalu

komposisi ok..sayang kurang tajam..ganti jam yg lebih ok dong?

T. Dirgahayu (414)

20 tahun yang lalu

komposisi bagus. sepertinya kurang tajam. perlu dicoba juga dengan memainkan cahaya... salam!

 Adhi Perwira (14707)

20 tahun yang lalu

still lifenya ok

 Herlambang, BN (8204)

20 tahun yang lalu

Nice snap. Buat product shot , detail Daytonanya kurang terlihat sih. Steel Band kena efek DoF. Btw jam nya kotor amat ? + dibungkus plastik ? kesian amat .. buat saya boleh ? ^_^

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

20 tahun yang lalu

Blocking camera sdh baik, komposisi seimbang, fokus kurang tajam serta cahaya sdh pas.