This is Perth 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Tolong comments dan criticsnya. Thanks =). rn
Kalo gak salah di rule of thirds ada bilang jgn taro horizon d tengah.. dunno bout that; i think it just works here. wht do you guys think?

  • Nilai foto: 112
  • Dilihat: 205
  • Waktu upload: Rabu, 08 Sep 2004
  • Lokasi: Mosman Park, Perth, Australia
Shooting Data
  • Aperture: f/11.0
  • Speed: 2
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 12-24mm F/4 AF-S G ED IF DX *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Angela Wiramihardja (2085)

19 tahun yang lalu

bagus.. warnanya cakep

 Steven Jodistiro (12857)

20 tahun yang lalu

perfect composition...nice use of long shutter..depth of fieldnya leads to the scenery..perfect..

 Pramudo Gunardono (13671)

20 tahun yang lalu

nuansanya terekam begitu indah, ilalang di FG cakep banget... nice view !!

Hedi Priamajar (49168)

20 tahun yang lalu

Aturan itu kan gak bisa diimplementasikan untuk semua foto, boss. Justru yang bikin aturan itu "bisa" dilanggar karena siluet ilalang itu. Pemandangan yang cantik.

 Handayana (8486)

20 tahun yang lalu

Bagi saya kok bagus ya dengan penempatan latar depan rumput dan kekuatan cahaya pada langit membuat Perth meskipun hanya kecil dan jauh lagi secara keseluruhan terekam dengan indah.

 Saelan Wangsa (141012)

20 tahun yang lalu

angle dengan alang2 di depan sangant manis

Arya Mustika (673)

20 tahun yang lalu

wah cantik banget... indah

 Adi Ginting (19530)

20 tahun yang lalu

Ikut aturan atau tidak ikut aturan objectivenya sama, menghasilkan foto yang indah, right? Yang jelas foto ini achieved that one, case closed, fullstop.

 pramana sudiro (30467)

20 tahun yang lalu

suka gradasi warnanya

 Tan Tje Tjhen (12920)

20 tahun yang lalu

Wah cantik sekali, efek blur pada rumput memberi kesan tersendiri salam

 Dony S (11329)

20 tahun yang lalu

ok lah! cakep enak dilihat yang penting motret dengan 'the third eye'

 Endramawan Suroto (33170)

20 tahun yang lalu

Cakep, komposisi siluete yang mantap. Gradasi warna langitnya bikin hidup...

syamsul hatta (21)

20 tahun yang lalu

Gile .. momen yang pas banget ... bagus mas .. coba kalo rumputnya gak mengganggu .. mantab ... :)

 Stepanus Kawihardja (4659)

20 tahun yang lalu

Mantap, anglenya pas Rule kan cuma buat patokan, kalo udah tau saatnya dilanggar sedikit buat kreatifitas dan improvisasi :p yang penting hasilnya memuaskan Efek gerak ilalangnya membuat foto tampak hidup

 Yoni Tan (13785)

20 tahun yang lalu

Nggak apa sih karena yang penting enak dipandang.

 D. Setiadi (81319)

20 tahun yang lalu

I prefer horizontal.... Efek blur ilalangnya bagus.

 Dibyo Gahari (68766)

20 tahun yang lalu

Menarik ! Saya lebih prefer horisontal daripada vertikal

 Juliana Hashir (20370)

20 tahun yang lalu

Nice angle and colours. FG makes the middle horizon ok.

 Dian Agung Nugroho (23376)

20 tahun yang lalu

yang jelas.....fotonya cantik sekali.....anglenya bagus

 Arief Setiawan (74146)

20 tahun yang lalu

Walaupun garis horison nya tidak di sepertiga bidang, tapi garis bidang air terletak di sepertiga foto. Foto ini cantik sekali, dengan kelengkapan elemen yang cukup komplit, ada FG, POI dan BG. Satu2nya yang mengganggu mata saya cuma daun yang bergerak karena speed lambat. Warna dan cahaya yang minim telah membius mata saya. Sekarang kita berandai-andai ya; Andaikan di langit ada awan hujan yang bergelora dan berwarna semu orange, pasti fotonya akan lebih "hidup", Mas... Dan sebagai sumbang saran; untuk photo project atau hunting berikutnya; cb tempatkan garis horison di sepertiga bidang di bawah foto atau malah bisa diatas foto. Walaupun saya akui, garis horison on-center spt ini juga memikat. IMHO. Semoga berkenan dan salam kenal Mas...

 Akhmad Sutrisno (80477)

20 tahun yang lalu

lanscape yang indah

 Kenvin Pinardy, Ken (76729)

20 tahun yang lalu

cantik...!!!!

 Medituah Sinaga (9973)

20 tahun yang lalu

cakep...agak sayang ya rumputnya move....

 Yuyung Abdi (17813)

20 tahun yang lalu

ada yang pakai tele kutunggu uploadnya.....gedung2 dan awannya sungguh indah

 Ferry Ardianto, Penk (16825)

20 tahun yang lalu

keren....warna oke....pas