Sunset Pohon Pinang 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Bar Kah (4717)

Date Time Original: 2004:06:30 17:21:36rnrnKoleksi objek-objek dari foto 'gagal'. Matahari diambil di jakarta, pohon pinang di Sebanga, Pohon dan burung di Kotabatak. semuanya ditumpuk jadi satu dg PS. Data kecxepatan, diafragma, dan EXIF lainnya adalah data untuk layer matahari.rnrnAda merah, ada putih, ada pohon pinang. Boleh lah masuk Tema Merah Putih.

  • Nilai foto: 61
  • Dilihat: 255
  • Waktu upload: Senin, 23 Aug 2004
  • Lokasi: Riau, Indonesia
Kategori
Olah Digital
Shooting Data
  • Aperture: f/4.0
  • Speed: 1/500
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot G5 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Bambang Mertani (30802)

19 tahun yang lalu

Komposisi cantik !

 Fitri P. (3532)

19 tahun yang lalu

great touching kak :)

Joddy Suryanto (1672)

19 tahun yang lalu

Smakin canggih aja abang satu ini. Well, tema merah putihnya agag maxa. Tapi biarin deh. Toh hasilnya bagus.

 George Pradyanata (18987)

19 tahun yang lalu

Cantik ~ kreatip!

 Rochim Hadisantosa (104553)

19 tahun yang lalu

olahan yg cukup rapih dan berhasil secara logika wide angle ini, matahari terlalu gede saja tapi bolehlah untuk tema agak fantasi :)

 Heru Fathurohman (15444)

19 tahun yang lalu

cuantiiik! tadinya saya pikir ini hasil dari 1 jepretan :-D. tapi anyway, olahan PS-nya bagus sekali. silhuet burung2nya yg membuat foto ini jadi lebih menarik.

 Petrus Suryadi (85030)

19 tahun yang lalu

Indah nian siluetnya.... BG matahari yg cukup besar sangat menarik... salut dengan olahannya...

Ari Munandar (111)

19 tahun yang lalu

warna yang bagus....

Hendra G Saputra (515)

19 tahun yang lalu

keren..hasil olahan yg menarik...

 Darwin Pangaribuan (13907)

19 tahun yang lalu

Komposisi pohon pinang yg manis, matahari nampak bulat menambah keindahan foto Salam

 Donny Pasaribu (2873)

19 tahun yang lalu

menarik, olahannya bagus.

 cecep abdurahman (2255)

19 tahun yang lalu

Olahan yang bagus Mas.. Mataharinya kebesaran nggak ?!

 Nufransa Wira Sakti , Frans (19637)

19 tahun yang lalu

Great....!!!