Panthera Tigris Sumatrae 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Hedi Priamajar (49168)

Salah satu harimau Sumatera di TSI, sedang duduk dengan anggun makanya dibuat vertikal. PS untuk burn & dodge. Focal length 115mm, ISO 200. Mohon pendapatnya ya. Makasih.

Kategori
SatwaWisata
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/45
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 10D *
  • Lensa: Canon 28-135 IS USM f/3.5-5.6 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Hadipurnawan Satria (982)

20 tahun yang lalu

tajam, burn and dodge-nya perfek ~mebadenglish

 Firdaus, Opi (11489)

20 tahun yang lalu

keren.. gagah banget...! walaupun (imho) kurang sreg dengan tanahnya yang kering,.. tapi Harimaunya..!! Top mas... (salam)

Adrianto Widjaja (574)

20 tahun yang lalu

nice!

 Harlim (146795)

20 tahun yang lalu

Sepertinya tempat yg satu ini selalu jadi favorit macan2 disana, setiap saya kesana selalu ada macan pada lokasi ini, (sebelah kiri). Saya ada beberapa koleksi pada lokasi ini. Hasil yg sangat bagus walaupun di balik kaca mobil.

 George Pradyanata (18987)

20 tahun yang lalu

Gagah ~ tajam!

Dani pratikno (2362)

20 tahun yang lalu

nice capture,..

Galis Ragasunu (6359)

20 tahun yang lalu

good photo...

 Boentara Prajitno (110337)

20 tahun yang lalu

Komposisi apik, pose menarik

 Saelan Wangsa (141012)

20 tahun yang lalu

cantik angle maupun komposisinya..

Elwi T (1371)

20 tahun yang lalu

Posisi dan spot sinar yg bagus.

 Reza Riantono Sukarno (5717)

20 tahun yang lalu

Ati-ati mas ditelen lho.

 Haryanto R (6495)

20 tahun yang lalu

cakep mas, meongnya

 Risagarniwa.Y.Y, Yoris (43421)

20 tahun yang lalu

Keren...nih Bung Hedi..! Lightingnya oke...Dan tajem sekali fotonya. Si obyek pintar berpose juga..ya?? Salam.

Arie Harpa S (290)

20 tahun yang lalu

kualitas gbr bagus, sayang ekspresi macannya biasa saja...

 Aldo Sompie (4937)

20 tahun yang lalu

sempurnya dodge n burningnya.. menuntun ke objek utama..

 K. Amadhea Irdam, Kai (48127)

20 tahun yang lalu

bagus banget! setuju dgn bang Austein mungkin kalo foto diambil horizontal juga bagus =)

 Reynold Sumayku (3205)

20 tahun yang lalu

wah.. manis banget posenya si harimau.

Nabila Cantika Justianto, umur sembilan (241)

20 tahun yang lalu

Photo ini membuat saya seram.

 Tundra Laksamana (24075)

20 tahun yang lalu

komposisi udah bagus sekali Mas, cuma sayang macannya lagi ndak ada reaksi kekecangan kali ya...coba saat macannya lagi mengaum...."Aauuuuuuuuuummmmmm" gitu lho...hehehehe. Keputusan untuk melakukan retouch di Bg sangat tepat, smoga berkenan

 Nicko Darwis (23828)

20 tahun yang lalu

hakikat harimau tercermin dari foto ini..wibawa..serem dll..foto ini layaknya 4TU mas

 Pujo Rahmanto, Pudz (59699)

20 tahun yang lalu

saya suka penempatan komposisinya... tidak berkesan kaku..

 hotma martuah (3347)

20 tahun yang lalu

Bagus,tajam..!!

 Triadi S (22045)

20 tahun yang lalu

Walaupun di TSI, sangat sulit untuk menampilkan harimau sumatra sprt ini. Komposisi serta sentuhan PSnya ...greattt.

 Austein Adikoesoemo, Ali (5185)

20 tahun yang lalu

Mungkin agak menyakitkan sih, tapi dalam keadaan seperti ini mungkin lebih baik jika pengambilannya horizontal...

Arief Wijaya (1484)

20 tahun yang lalu

bagus sekali.....good shoot