When Two Become One... 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Tadinya Ini cuma proyek iseng, buat bikin kaver undangan..tapi malah keterusan...ya udah, dibuat di PS, double layer...Ditunggu Kritiks dan sarans-nya...

Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/80
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D100 *
  • Lensa: Nikon 28-100mm G *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Suryo Priyantoro, UYO (149423)

19 tahun yang lalu

gue suka olahannya .... seru

 Yudi Kurniawan (4308)

19 tahun yang lalu

Ide bagus, olahan digitalnya juga bagus, cuma sayangnya kurang tajam.

 Erwin Heryanto (12578)

19 tahun yang lalu

Olahannya kaku. Tapi konsepnya oke.

 Sandjaja Kosasih, SanKo (29705)

19 tahun yang lalu

Olahan digitalnya yang rada kurang enak.

 Budhy Setiyawan,idub (1802)

19 tahun yang lalu

lebih cocok buat cover kaset romeo juliat versi leonardo dicaprio ma kirsten dunst... tone dan tema sangat senada dengan ceritanya

 Boentara Prajitno (110337)

19 tahun yang lalu

Komposisi cakep, setuju olahannya kurang rapi (imho)

Eko Budi Santoso (260)

19 tahun yang lalu

hmmm...

 Hartono Wijaya T. (34931)

19 tahun yang lalu

Saya lbh suka kalau bagian atasnya tidak dibuat bulat.... IMHO

 Yudhi Fiandono (34613)

19 tahun yang lalu

idenya bagus .. kreatif .. cuma memang kurang rapih .. ada kesan efek gaussian blur di pinggirnya .. tapi konsepnya oke .. fotonya masih enak dilihat .. salam

 Marsetyono, Mino (3397)

19 tahun yang lalu

komposisi yang cantik... warnanya oke punya...

 Guewin_WY ( Wiwin Yulius ) (103497)

19 tahun yang lalu

Olahannya masih kurang rapi,... baju dan ekspresi pria masih kurang sip ... imho .... Kreatif

 Harry Sasongko (4358)

19 tahun yang lalu

Kalau saja lebih tajam, ini bisa jadi foto yang bagus. 3TU buat usahanya.

 Dimas Yudo Pratomo (11653)

19 tahun yang lalu

menurut saya kesan yang keluar dari foto ini sudah bagus. idenya keren! tapi bbrp kritik, pose modelnya terlihat kaku sekali (terutama yg laki), plus olah digitalnya kurang rapi....atau entah disengaja pada tepi2 obyek dibuat soft begitu? IMO! SALAM!