Tak Terkejar 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Wasripin (2725)

  • Nilai foto: 47
  • Dilihat: 199
  • Waktu upload: Selasa, 10 Aug 2004
  • Lokasi: Mojosongo Solo, Jawa Tengah, Indonesia
Kategori
Olahraga
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: 1/250
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon F801 *
  • Lensa: Nikon 35-70mm *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Harto Basuki (4082)

20 tahun yang lalu

Speed dan bukaannya pas ya.. kelihatan gerak tapi tetap tidak mengganggu obyek. sayang komposisi warna coklat terlalu penuh... coba langitnya ditambah dikit lagi. Salut buat pemilihan tempat dan timing motretnya...

 George Pradyanata (18987)

20 tahun yang lalu

Wow seru!

 Herman Sam Martino (3473)

20 tahun yang lalu

Well concepted ! Ajarin motret dong :)

 Rizaldi K. Ridwan (6314)

20 tahun yang lalu

wow ... kejelian merekam momen yang sangat baik, komposisi yang terekam ok, warna-warnanya juga tajam dan jernih ...

 Burhanudin Gunawan (128635)

20 tahun yang lalu

Moment yang sangat indah... komposisi yang bagus pula. Tajam, wow terasa tanjakannya...........

 Soeharsono Lie (5685)

20 tahun yang lalu

great shoot! momennya pas banget. saya juga pecinta MTB khususnya Freeride. salam.

Yan Yan Hadiyana (2588)

20 tahun yang lalu

momentnya pas banget mas, komposisi oke! bagus! salam kenal

 Hardy Djunaedi (8488)

20 tahun yang lalu

Wow downhill! Timing pas sekali Mas! Komposisi yang melibatkan penonton juga memperkuat suasana event. Salam kenal

 Nufransa Wira Sakti , Frans (19637)

20 tahun yang lalu

Wuah...berasa tuh turunannya. Suasanana tiga dimensinya berhasil. Selamat bergabung di FN. Semoga berkenan, salam.

 Arief Setiawan (74146)

20 tahun yang lalu

Waduh, ga gampang lho motret sport spt ini. Kita harus jeli memanfaatkan decisive moments. Dan foto ini sudah cukup berhasil. Semoga berkenan Mas...