Cari Besi 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Meski dibawah Terik Matahari, bocah ini giat memecahkan beton untuk mendapatkan besi diantara puing bangunan yang dirobohkan

Shooting Data
  • Aperture: f/4.5
  • Speed: 1/1000
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot A70 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Triyudha Ichwan (33106)

20 tahun yang lalu

nice low angle.. suka dengan komposisinya.. nice captured... fotonya "bercerita"...

 George Pradyanata (18987)

20 tahun yang lalu

Sependapat dgn Anto.

Mosista Pambudi (2812)

20 tahun yang lalu

Bagus, mungkin yang mengganggu hanya kehadiran kabel-kabel listrik di BG-nya.

Adhina Pratiwi (305)

20 tahun yang lalu

momentnya sebenarnya menarik..tapi objectnya terlalu gelap sehg kesannya spt siluet,pdhl cuaca terang benderang..

 Arief Setiawan (74146)

20 tahun yang lalu

1. Foto kurang tajam. 2. Pemotretan terlalu siang, bisa diliat dari bayangan yang jatuh, sehingga dimensi fotonya tidak timbul sama sekali. 3. Dengan judul cari besi, POI nya adalah si pencari besi. Sedangkan pencari muka pencari besi nya terlihat siluet dan tidak informatif scr visual. 4. Kabel2 listrik terlihat mengganggu secara visual.

 Mahardika Aryaputra Irawan (3175)

20 tahun yang lalu

kalo boleh usul pengambilan fotonya sebaiknya agak lebih kekiri , lalu posisikan si anak agak ke posisi kanan gambar sehingga ruang depannya atau sebelah kiri menjadi terkesn sedikit lebih luas

 Henri Firdaus, HIGH (23111)

20 tahun yang lalu

sekalian aja di bikin siluett...good work...

 Muhammad Azmi (20639)

20 tahun yang lalu

setuju ama bang Hedi... pada dasarnya udah bagus.. objek yang bagus juga...

Hedi Priamajar (49168)

20 tahun yang lalu

Wahhhh sebenarnya obyek bagus nih, sungguh. Kayaknya pakai flash untuk ngurangi bagian shadow akan menolong deh, kalo liat arah jatuhnya bayangan emang siang banget ya ? Kalo sudut pengambilannya ke kiri lagi supaya kabel2 listrik gak melintas gitu gimana ? Salam.