Pesawat Tempurku 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

PEsawat tempur beneran di Seattle Museum of Flight. Olah digital pake PS Elements. BG dibikin Blur Radial.

Date Time Original: 2004:07:20 16:55:24rnISO Speed Ratings: 100

  • Nilai foto: 48
  • Dilihat: 130
  • Waktu upload: Minggu, 01 Aug 2004
  • Lokasi: Seattle, WA, United States
Kategori
Olah Digital
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 300D *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Herman Sam Martino (3473)

20 tahun yang lalu

Good work, komposisi juga udah bener
Kirain lagunya Iwan Fals ... he he he

 Gerry Soetanto (1352)

20 tahun yang lalu

untuk foto, sama sekali tidak jelek, namun harus diakui framingnya luar biasa ketat. untuk editingnya, well, agaknya anda kurang memperhatikan horizon, ya? letak titik hilang/ pusat radial blur- nya seharusnya lebih ke bawah sedikit, sekitar 100 pixel lagi.

 Ruzi Kosasih (46018)

20 tahun yang lalu

Cakep banget efeknya... Ini SR 71 Stealth Fighter khan ??? Enak liatnya..Hebat euy !!

Johan P. Pangestu (1528)

20 tahun yang lalu

Waaa.... keren bgt tuh olah PS Element seolah2 efeknya terbangnya di dunia maya.... siip.....

Robby Satya (2607)

20 tahun yang lalu

Ide yang creative, croping terlalu ketat. tapi tetap bagus.

 Eka PutraBagia (7212)

20 tahun yang lalu

Sayang lho moncongnya kepotong.. Padahal udah bagus nih.. IMHO

 Anton Gunadi (5279)

20 tahun yang lalu

wah, skill PSnya mantab. Bagus, kesannya dinamis dan seolah2 sedang terbang beneran.

Reza Bayu Mahendra (3032)

20 tahun yang lalu

coba moncongnya kelihatan..pasti lebih sip....

 George Pradyanata (18987)

20 tahun yang lalu

Kreatip.

Cahyo Bruri S, ruree (1156)

20 tahun yang lalu

top bgt,... croping di ujung pesawat sangat tidak menguntungkan,...

satrio kusumo projo (86)

20 tahun yang lalu

design nya bersih bgt mas, keren pula. pokoknya gila top bgt dach salam

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

20 tahun yang lalu

Dari segi komposisi sdh baik dan seimbang, fokus cukup tajam, retouching PS cukup rapi, pencahayaannya sdh pas, good shoot.