Lutung 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2003:06:14 15:50:00rnISO Speed Ratings: 50

  • Nilai foto: 19
  • Dilihat: 205
  • Waktu upload: Sabtu, 31 Jul 2004
  • Lokasi: PPS Cikananga, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
Satwa
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon Coolpix 2100 *
  • Lensa: Nikon nikon *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Thomas Oni Veriasa (15772)

20 tahun yang lalu

Close up yang bagus...sayang focusnya agak kurang merata...mgkn karena F nya lebar....Focus jatuh di mata sebelah kiri atau bagian kanan foto...salam

 George Pradyanata (18987)

20 tahun yang lalu

Expresip sayang lighting jatuh dikepala sehingga mendominasi perhatian kearahnya.

Rully Agus (1113)

20 tahun yang lalu

Nice..euy..iya si akang eta teh jd selebrity..kalo kita ya kapan ya..

Yuli Seperi (1448)

20 tahun yang lalu

warna kurang cerah, tidak aad ekprsi dari lutung serta kalau bisa mata lutung liat ke lensa pasti ada rasa tersendiri dari foto itu....selmat mencoba lagi bang...salam kenal

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

20 tahun yang lalu

Dari segi komposisi sdh seimbang, fokus tajam dan pencahayaannya sdh pas, good shoot.

Sukarna Sidik (313)

20 tahun yang lalu

lightingnya keren, cuma cropingnya tanggung, kayaknya si lutung lagi sedih ya!