" My Model #1 "
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Fitra Bara (1800)
Belajar motret model di studio.rn
rnModelnya teman sendiri. Pakai lampu tambahan di belakang model. retouch PS cuman untuk kasih efek soft dan crooping aja.rn
rnMohon diberi kritikan... terima kasih.rn
rnGod Bless U all.
- Nilai foto: 74
- Dilihat: 308
- Waktu upload: Kamis, 22 Jul 2004
- Lokasi: Surabaya, Jawa Timur, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: f/16.0
- Speed: 1/125
- ISO: 0
- Kamera: Ricoh KR-5 *
- Filter: -
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Nufransa Wira Sakti , Frans (19637)
20 tahun yang lalu
Keren close upnya.....Lightingnya juga pas. Salam.

Syafik Noer (13971)
20 tahun yang lalu
Tajam, lighting mantap, model cantik mungkin pose dan ekspresi bisa lebih kreatif lagi

Nurtjahjo Prianggono Yoyon (129416)
20 tahun yang lalu
pose dan lightingnya cakeppp.. modele kuwi lho kang Fitra...nggemeske ..

Bernard Juniardy,Beben (50050)
20 tahun yang lalu
Dari segi komposisi sdh baik dan seimbang, fokus tajam, pencahayaannya sdh pas, warna tajam, expresi obyek cukup baik, good shoot.

Sam Sebastian (262)
20 tahun yang lalu
Modelnya cuakep...pipi-nya cabi.... uhhh.... gemessss.. Fotonya tajem, cahaya belakang model OK's juga, nice close up. Salam.

Abdul Aziz (13345)
20 tahun yang lalu
lighting yang menawan. hairlightnya itu lho... warna kulit kurang natural. mungkin masalah scanning...

Henri Firdaus, HIGH (23111)
20 tahun yang lalu
backlight yg bagus...model aga cubby dipipi IMHO tonal warna kulit model sebaiknya di atur lagi yang sekarang aga merah keunguan IMHO

Fr. Edy Santoso, Singomoto (189664)
20 tahun yang lalu
tajam ... cantik .. lighting bagus nice close up .. cantik ..