dalam kesendirian... 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2004:06:06 08:40:41rn

rnseorang anak asik bermain sendiri di tepi danau, tidak menghiraukan sekitarnya.. seakan dia punya dunianya sendiri..

rnPS work : dodging, tone, level, crop, resize, frame.rnmohon masukan dan komentar dari teman2 semua..
rnterima kasih

  • Nilai foto: 109
  • Dilihat: 159
  • Waktu upload: Jumat, 09 Jul 2004
  • Lokasi: danau UI, Depok, Jawa Barat, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/4.5
  • Speed: 1/500
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot A80 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Friedrich V. Himawan, Victor (34066)

19 tahun yang lalu

Love the compo...., love the tone..., nice shot bli Salam

Muhamad Yunus (384)

20 tahun yang lalu

Liat foto ini jadi ingat waktu kecil dulu, sering main sendirian di empang dekat rumah. Warnanya sedap dipandang, memberi efek nostalgis buat saya.

 Darwin Pangaribuan (13907)

20 tahun yang lalu

Komposisinya bagus, warna lembut menawan Salam

Galis Ragasunu (6359)

20 tahun yang lalu

suasana terasa... nice angle...

 Rizaldi K. Ridwan (6314)

20 tahun yang lalu

"seorang anak asik bermain sendiri di tepi danau, tidak menghiraukan sekitarnya.. seakan dia punya dunianya sendiri.." >> memang momen tersebut terekam sangat baik. sentuhan digital-nya juga apik, menghasilkan komposisi yang artistik.

Sugianto (795)

20 tahun yang lalu

Takniknya sempurna...rupanya lokasi di depokpun juga sangat menarik kalo ditangani dengan baik sama ahlinya...bagus banget mas..salam

 Max Gunawan (13837)

20 tahun yang lalu

Lovely tone. Bro...great image.well composed.salam

Tisna Ardhiean K (413)

20 tahun yang lalu

simple...tp menarik

 Akhmad Sabarudin, SABAR (3909)

20 tahun yang lalu

Tone-nya bagus Mas.. peletakan objek (anak) pas banget.. komposisi warnanya suka deh... ajarin dong....

 M. Hartono (8613)

20 tahun yang lalu

Indah dan memukau. Simple, tone oke, komposisi menarik. Salam.

yunanta prawira santoso (383)

20 tahun yang lalu

nice shot.

 Dedy Muliadi (8251)

20 tahun yang lalu

komposisi, objek dan pencahayaannya bagus sekali, nice shoot mas, salam

 Juliana Hashir (20370)

20 tahun yang lalu

Moment dirakem dengan baik, komposisi bagus.

Abadi Kurniawan (163)

20 tahun yang lalu

saya suka dengan komposisinya .. bikin foto yang simple jadi terlihat indah

 Farried Agung Kuncoro, Farid (5036)

20 tahun yang lalu

Komposisinya bagus... suka sama tonenya.

 Maximianus Adijuniarko (35601)

20 tahun yang lalu

Bagus Mas ... momen, tone warna dan komposisi dari fotonya ... Wah udah lama nih gak hunting di danau UI lagi ... ajak2x dong kalo ke situ ... Btw nice shot ... !!!

 George Pradyanata (18987)

20 tahun yang lalu

Very nice.

 Rusli Effendy (34292)

20 tahun yang lalu

minimalis banget...tapi fotonya bagus 3kali mas... salam...

 Suwandi Gani (41652)

20 tahun yang lalu

komposisinya menarik, warna ok...salam

 Arie Satria (4170)

20 tahun yang lalu

bagus euy... komposisinya, letak anak di pojok kiri...

 Harlim (146795)

20 tahun yang lalu

Kopomsisi nya bagus , moment ekpresi sang anak juga bagus, mungkin nuansa perlu ke biru2 an atau kuning (warm) agar kesan sendiri lebih terasa

 Ari Harisman (29035)

20 tahun yang lalu

framing bagus. ekspresi juga cukup kuat.

Iqbal Rhodes (720)

20 tahun yang lalu

Kombinasi yang sangat baik antara tehnologi software digital & tehnik fotografi