RGB and O
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Anthony Yang (10145)
iseng2 saja....utk melihat level warna......setup lightingnya key 45 degree di kanan camera, fill di kiri camera, 2 bg light yg "dihajar" dr belakang kartun warna putih....any critics welcome...
- Nilai foto: 74
- Dilihat: 188
- Waktu upload: Kamis, 24 Jun 2004
- Lokasi: home studio, New York, United States
Kategori
Still LifeShooting Data
- Aperture: f/11.0
- Speed: 1/125
- ISO: 0
- Kamera: Canon EOS 10D *
- Lensa: Canon EF 28-135mm f/3.5-5-6 IS USM *
- Filter: none
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

C. Indrajaya (3750)
20 tahun yang lalu
taela... dah maenin still life man?! ajarin seh pake lampu2 gitu...

Widarto Adi, darto (13411)
20 tahun yang lalu
i love the colour, tumben 10d gak silky texture :D, tob! :)

Juned D. Prasetyo (1212)
20 tahun yang lalu
bagus kak. Jarang2 ada yg mau nulisin setting lightingnya. Omong2 pake flash apa?

Dian Agung Nugroho (23376)
20 tahun yang lalu
C A N T I K sekali komposisinya konsep & tekniknya mantap sekali
20 tahun yang lalu
komposisi yang menarik

Eddy Gunadi (6755)
20 tahun yang lalu
Warna warni nya menarik. Komposisi, angle n tinggi rendahnya bunga udah sip!

Hidra Simon (5587)
20 tahun yang lalu
saya suka sekali dengan warnanya. lebih suka lagi kalo bg putih diperluas dengan obyek berada di kanan bawah.

Ketut Gede Budidarmadi (31484)
20 tahun yang lalu
waaaww... saya suka sekali dengan foto ini..! simple tapi lightingnya mantabbbb bangettt..! dan permainan warna bunga yg cantik.. great job kak!

hidir tresnadi (875)
20 tahun yang lalu
komposisi, ketajaman warna, detail, dof, cahaya ok. Pantulan bibibr gelas, ok. niche shoot. Salam,

Darwin Pangaribuan (13907)
20 tahun yang lalu
Colourful sekali, setuju dg bung Saelan agar ada gradasi tinggi rendah Salam

Saelan Wangsa (141012)
20 tahun yang lalu
kalau disusun ada permaian tinggi rendahnya bunga.. bagaimana... biar nggak ngumpul...? warna bagus..