kuncup
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Hendry S. Ng (1347)
- Nilai foto: 46
- Dilihat: 108
- Waktu upload: Jumat, 11 Jun 2004
- Lokasi: Heidelberg, Germany
Kategori
NatureShooting Data
- Aperture: n/a
- Speed: n/a
- ISO: 0
- Kamera: Canon EOS 30 *
- Lensa: Canon EF 70-200mm F/4L USM *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Pramudo Gunardono (13671)
20 tahun yang lalu
komposisi objek begitu menarik, agak soft, dof ok banget... good shot !!

yosa fiandra (2327)
20 tahun yang lalu
keren..suka seekali sama komposisinya, background menambah kuat objeknya, memberikan kesan yang alamigood job

Jowett Jap (2438)
20 tahun yang lalu
Konposisi ama focusnya pass sekali. warna juga tajem dan ada kesan nature....TOP!!!

Irma H. Samadi (3968)
20 tahun yang lalu
DOF-nya mantap. Warna, komposisi dan lightingnya bagus sekali..