Dongeng Pemilu #1 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Sebuah cerita dibalik Kampanye partai politik peserta pemilu 2004 kemarin. Komnas Perlindungan Anak meminta agar partai-partai tidak melibatkan anak-anak yang masih dibawah umur untuk ikut berkampanye, tapi selalu saja setiap hari pada masa kampanye tidak sedikit anak dibawah umur ikut dilibatkan....Nah foto ini adalah suasana ketika sejumlah simpatisan partai yang membawa serta anak dibawah umur mengikuti kampanye dengan menggunakan kendaraan truk untuk menuju lokasi. Enggak pada sayang anak kaliya?!...he,he, kritik dan saranya,,,salam.

  • Nilai foto: 34
  • Dilihat: 187
  • Waktu upload: Selasa, 08 Jun 2004
  • Lokasi: Semanggi, Surakarta, Jawa Tengah, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: 1/100
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot A60 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
D Wisnu Widiantoro (2827)

20 tahun yang lalu

ekspresi ok, tapi suasana pemilu ga tampak di foto hanya di captionnya saja...........

 Eddy Ng (15883)

20 tahun yang lalu

one of the better works i have seen in FN.... beautifully done and says so much!

Andika Wahyu (1598)

20 tahun yang lalu

coba ada sesuatu yang menandakan si anak di suasana kampanye... salam.

Yudi Noprian (263)

20 tahun yang lalu

good

 Irawan Danoe Koencoro, Noe (10804)

20 tahun yang lalu

wah ekspresinya keren banget mas, keren dapet tuch ekspresinya keren.

 Goenawan Monoharto (4317)

20 tahun yang lalu

human interesnya bagus. sayang salah judul.

 Agustinus Wibowo (23311)

20 tahun yang lalu

foto yang sangat berbicara. mungkin kalo nggak ditambahin keterangan, gak bakalan tahu hubungan foto ini dengan pemilu. anyway, bener bener jurnalistik. komposisi kaki kiri yang telanjang, kaki kanan yang bersandal juga luar biasa.

 Imanto Sidik (6304)

20 tahun yang lalu

nice concept. foto jurnalistik yang sangat artistik. congrate ! salut kepada anda untuk foto ini..

 Andrian Purnama T.S. (10973)

20 tahun yang lalu

Ga nampak suasana pemilunya. Ekspresi bagus, kualitas gambar ok, biarpun lighting sedikit flat.