~* |K|a|w|a|n|k|u| |T|u|k|a|n|g| |N|y|a|pu| *~ 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2004:05:25 14:20:00rnISO Speed Ratings: 200rn
rn
rnBersama Valens memotret Butet Kartaredjasa. Saat itu Butet diwajibkan untuk "patuh" segala bentuk dan aba2 untuk sesi pemotretan ini.rn
rn
rn"sekarang sapu yang disebelah kanan!" Ia pun segera ke kanan,........... terus,... terus,........!!!! "Sekarang,..... pindah kekiri yaaa!!,... Ia pun segera bergeser sambil menyapu,... sesuai perintah saya" Hehehe,..... padahal saya cuma 'klik' sekali diawal sesi pemotretan.rn
rn
rnsungguh bahagia bisa nyuruh2 orang tenar.

Kategori
Manusia
Shooting Data
  • Aperture: f/1.8
  • Speed: 1/1000
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 1Ds *
  • Lensa: Canon 200 mm L/1.8 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Fotografer sedang dalam suspend/verifikasi identitas/verifikasi e-mail. Foto tidak bisa dikomentari

 Fritz Primadya (15086)

20 tahun yang lalu

hehe... moment lucu :-)

 Fajar Widharta (7360)

20 tahun yang lalu

hehehe

 Helmy Noermawan (20421)

20 tahun yang lalu

Puuol banget fotonya pak... Tone-nya PAS banget

 Niky Tanjung (14424)

20 tahun yang lalu

Mantul...

 Nina Marzoeki (27061)

20 tahun yang lalu

keren abis!

 Oki Susanti (12694)

20 tahun yang lalu

hihihi, nakal juga nih pak djati... asyik banget, kaya tukang nyapu profesional.

Hedi Priamajar (49168)

20 tahun yang lalu

Mas Aryono ini jail juga ya, sampai modelnya semangat banget nyapunya. Kontrol eksposure yang cakep.

 Wahyu Suryanto, ReflektoR (5626)

20 tahun yang lalu

Ekspresi-nya menarik Kontrol lighting-nya mantap

 Eddy Ng (15883)

20 tahun yang lalu

the subject just 'pops' out of the image!

Ditto Prihadi (1700)

20 tahun yang lalu

Hahaha, yang paling menarik adalah keterangannya. Lightingnya tetap jagoan, seperti yang sudah-sudah. Tangkapan momen nyapunya juga pas dalam posisi yang unik. Salam kenal, Pak.

 Agan Harahap (77838)

20 tahun yang lalu

hehehehe...tiba2 jadi gak kepingin jadi orang beken..

boy sian (1205)

20 tahun yang lalu

suka fotonya nih ..........sekitar tubuh model kok seperti dikelilingi cahaya yach...... gimana caranya tuh....... komposisinya mantap..... momentnya lucu bgt. salam bung

 Saelan Wangsa (141012)

20 tahun yang lalu

hahhaaha...si duplikat Pak" H"..lagi nyapuin apa..bung..? nice moemnt