Natsuki 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Ditto Prihadi (1700)

Seorang teman yang kebetulan berasal dari Jepang, rela berdandan dengan kimono tradisional untuk sebuah photo-session di studio pribadi saya. Sengaja dibuat agak 'suram' agar terpancar kesan misterius dari wajah si model, mengingatkan kita pada film2 Jepang kuno tentang arwah dan sejenisnya. (Itu sih maunya!)rnrn(Aslinya:) Itu adalah boneka berdebu, oleh-oleh tua dari jaman kadal, lighting dari jendela ruangan berkorden merah muda, dan BG adalah kertas folio.

  • Nilai foto: 25
  • Dilihat: 208
  • Waktu upload: Sabtu, 29 Mei 2004
  • Lokasi: Rumah Mertua, Jawa Timur, Indonesia
Kategori
ModelStill Life
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Sony Cybershot DSC-P32 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Jahja Sugeng (2346)

20 tahun yang lalu

Ide yang kreative, mungkin kalo pake apperture priority akan lebih bisa dikendalikan hasilnya mengingat lightingnya yang terbatas, kalo pake A keduanya pasti yang dikorbankan Isonya oleh si camera membuat hasilnya grainy

Patricia Mandjani (1950)

20 tahun yang lalu

Angle, framing dan idenya keren abis nih

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

20 tahun yang lalu

Komposisi anda sdh baik dan benar. Fokus expose cukup tajam serta pencahayaannya sdh pas, agak grainy..

 andre christian (32399)

20 tahun yang lalu

memang sayang kekurangannya cuma grainy nih....secara keseluruhan dari komposisi & lightnya menarik.semoga berkenan. salam

 Heru Tjandranata (11165)

20 tahun yang lalu

Grainy, jgn pake ISO tinggi untuk foto2 gini Dit. Noisenya jd tinggi bgt. Objeknya menarik jg. Pencahayaan OK, agak UE dikit nih ya? Sisanya OK koq.

 Harlim (146795)

20 tahun yang lalu

Menampilkan secara kesluruhan akan lebih menarik imho

 Huang Zheng Ri (16662)

20 tahun yang lalu

ah, objek sedehana yang menarik, angle ok, pencahayaan pula, cuman sayang agak grainy ya .. ama agak gelap imho :) salam

Feilung Efendy (272)

20 tahun yang lalu

Bagus, nih. Agak gelap dan grainy, tapi saya suka softnya. Komposisi ok, tapi mungkin bisa diatur lagi. Cropnya gak sekalian bujur sangkar aja? Biar tambah keren.