sunrise at sunda kelapa 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

pada saat hunting di sunda kelapa, gambar diambil pukul 6.30, sedang belajar shot sunrise...semoga berkenan

  • Nilai foto: 18
  • Dilihat: 219
  • Waktu upload: Jumat, 21 Mei 2004
  • Lokasi: Sunda Kelapa, DKI Jakarta, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/16.0
  • Speed: 1/250
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon N80 *
  • Lensa: Nikon 28-80mm F/3.3-5.6G *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Iwayandri Soehardiono, Iway (15350)

20 tahun yang lalu

nice siluet

 Darwin Pangaribuan (13907)

20 tahun yang lalu

Sunrisenya bagus, bidang hitam masih terasa dominan Salam

dana kusuma (505)

20 tahun yang lalu

bagus...enak dilihat..btw ini gambar kapal barang ya?

 Dhian Raharjo (11690)

20 tahun yang lalu

bagus. mungkin kalau warnanya sedikit di poles PS akan lebih mantap bang Bayu. kalau gak salah itu foto bagian kapal ya? agak kurang mewakili kapalnya tuh bang.