Mata 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2004:05:08 19:58:55rnFoto diambil di jalan dengan cara memutar camera 360 derajat. mohon kritik dari kakak-kakak sekalian

  • Nilai foto: 32
  • Dilihat: 308
  • Waktu upload: Sabtu, 15 Mei 2004
  • Lokasi: jalan raya, DKI Jakarta, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/11.0
  • Speed: 10
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot A40 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Gustiadi Prakoso (22)

20 tahun yang lalu

Boleh le idenya..kalo caranya ntar gue tanya kalo ketemu aja yah...c u

 Alwin Sastrasumita (4860)

20 tahun yang lalu

abstrak yg keren...warna2nya bbagus2...spt lukisan abstrak...nice job..salam kenal

Agus Supriyanto (147)

20 tahun yang lalu

Idenya cerdas. Muternya gimana nih? Datar atau menyudut?

 Heru Tjandranata (11165)

20 tahun yang lalu

Nah, ini dia. Dulu ada yang moto kameranya diputer 90drajat pake tripod. Saya suruh puter 180 drajat cuma ngejar bentuk lingkaran. Eeeh, ini malah diputer 360. Gimana caranya? Handheld? Layak dapet 3TU untuk kreatifitas eksperimennya. Salam kenal.

 Adhi Perwira (14707)

20 tahun yang lalu

abstrak banget. Idenya boleh juga, muter kamera 360 derajat. Aku aja susah ngebayanginnya (sebentar aku bayangin dulu ya!...) hehehe

 Ani Sekarningsih (70437)

20 tahun yang lalu

Speechless. Temanya kuat.