Ruins of the Church of St. Paul 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

ISO Speed Ratings: 200rnSedikit cerita nih: Hanya dinding depan yang tersisa dari gereja Jesuit ini yang didirikan awal abad ke-17. Tetapi patung, pintu gerbang, dan pahatannya yang indah, membuat runtuhan geraja St. Paul ini dianggap sebagai momunem Kristen yang paling hebat di Asia.rnPada tahun 1835 api menyala dari dapur barak dan menghancur seluruh gereja kecuali dinding depannya.rnReruntuhan dari gereja St. Paul ini menjadi simbol dari kota Macau.rnMotretnya sengaja banyak orang, biar bisa jadi perbanding (scale). Yang unik foto ini diambil jam 23.00 waktu setempat, tetapi masih banyak orang (mungkin turis) yang lalu lalang. Atau mungkin karena di daerah sekitar reruntuhan gereja ini banyak sekali toko yang buku hingga larut malam.rn

  • Nilai foto: 46
  • Dilihat: 177
  • Waktu upload: Senin, 10 Mei 2004
  • Lokasi: Macau,
Shooting Data
  • Aperture: f/11.0
  • Speed: 1/1
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 300D *
  • Lensa: Canon EF 28-135mm f/3.5-5-6 IS USM *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 George Pradyanata (18987)

20 tahun yang lalu

Bagus nichtviewnya.

Shofian N K (16876)

20 tahun yang lalu

Megah & nice shot...

 Deon Cahyo (8606)

20 tahun yang lalu

Great View of church

Ronald Wiryomartani (414)

20 tahun yang lalu

Hmm.... nice black-white Kesan-nya oldies

 Helmut Schadt (6706)

20 tahun yang lalu

Raymond, a very good night picture of St. Paul Cathedral in Macao. I very much appreciate this photograph as I know how steep this staircase in front of the church is leadind down and how close to the church it comes, so you have to use wide angle to get the full facade. Salam, Helmut

Albert Setiabudi (375)

20 tahun yang lalu

keren, sudut n moment pas.

 Danny (13075)

20 tahun yang lalu

foto yang menarik,got another angle?

20 tahun yang lalu

cahaya yang datang dari depan bangunan membuat facade bangunan tampil dengan kuat, angle frontal dan kontras gelap terang memberi kesan ruang 2 dimensional, tapi lampu pada bagian kanan foto justru mengurangi kesimetrisan facade, btw saya suka foto ini

 Panji Simanjuntak (4119)

20 tahun yang lalu

sayang detail bangunannya kurang jelas, mungkin karena terlalu jauh ngambilnya..

yudha pranata (417)

20 tahun yang lalu

foto dengan seni yang tinggi, cahaya-nya bagus. bw yang bagus

 M.N. Kartadinata, Nugi (2259)

20 tahun yang lalu

Wow keren banget, angle waktu ngambil photo ini yang pas, hingga walau diambil frontal dari depan photo ini tetep bagus.