"Burung Malam" 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Herman Munaf (392)

Lagi hunting bulan purnama, eh rupanya masih ada burung yang mencari makan. Ini juga baru belajar pake BW. Bintik putih, tetesan air pada lensa. (fev 2002). Mohon masukan FN

  • Nilai foto: 7
  • Dilihat: 281
  • Waktu upload: Senin, 10 Mei 2004
  • Lokasi: Vieux Port, La Rochelle, France
Kategori
MakroNatureSatwa
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 1Ds *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
sigentar alam (41)

20 tahun yang lalu

kenapa burung malam?, karena gelap?karena sepi? sepertinya berdiri ti tanah.Mungkin lebih baik jika di ranting. Apa sudah cukup kuat aspek gelap di belakangnya, atau karena sendiri menunjang judul yang memuat kata 'malam'? mungkin lebih baik kalo dicari posisi kepalanya lebih menunduk... Apapun ini foto yang cukup menarik

 Robby Yanto Sudjana (21995)

20 tahun yang lalu

agak gelap ya.. mungkin lebih menarik kalo berwarna? just IMHO