Bunga 3 (Wet Tulip) 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

[ 20 April 2004 jam 14:08 ] Lanjutan dari seri foto bunga. Diambil sesudah hari hujan juga. Kali ini coba main2 dengan warna (di belakang bunga merah adalah warna hijau, dan di belakang tangkai bunga hijau adalah warna merah). Udah pake apperture paling gede di telephoto maximum kamera saya.

  • Nilai foto: 20
  • Dilihat: 151
  • Waktu upload: Sabtu, 01 Mei 2004
  • Lokasi: West Lafayette, United States
Kategori
MakroNature
Shooting Data
  • Aperture: f/4.9
  • Speed: 1/100
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot S30 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • Filter: N/A
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Fitri Rachmasari (333)

20 tahun yang lalu

gambar bunganya bagus, tajam sekali tapi sayang eh tdk ada sayang kok. bagus tajam

 George Pradyanata (18987)

20 tahun yang lalu

Indah - bunganya habis mandi kali.

 Pius Ferry Istriyanto (31135)

20 tahun yang lalu

warna natural,objek yg indah,permainan f yg tepat hingga objek lebih menonjol.....

 Slamet Triyanto (2860)

20 tahun yang lalu

Menurut saya lebih baik POInya dizoom saja sehingga BG tidak mengambil porsi yang cukup besar, detailnya cukup bagus kok