Menjelang Malam @ Paris 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Masih menggunakan seting seperti foto sebelumnya, yaitu Shutter Priority dan fasilitas AF. Cuma kali ini dicrop bagian gelap sisi bawah dan tidak di sharpen berlebihan (abis kritiknya serem-serem euy :p). Oh ya, lampu-lampu kecil di bagian gelap itu adalah bakul (penjual) jagung bakar yang menggelar dagangannya menjelang malam di sekitar pantai.

  • Nilai foto: 45
  • Dilihat: 213
  • Waktu upload: Kamis, 15 Apr 2004
  • Lokasi: Pantai Parang Tritis, DI Yogyakarta, Indonesia
Kategori
Landscape
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon F75D *
  • Lensa: Nikon 28-100mm G *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Guewin_WY ( Wiwin Yulius ) (103497)

20 tahun yang lalu

Bagus,.... scan dgn 300dpi,... trus diolah saja dikit di ps,... ngga pa pa kok .....

 Yusman Budiawan (24538)

20 tahun yang lalu

BAgus sekali Kak. Great moment

 yosa fiandra (2327)

20 tahun yang lalu

keren... good job

Aris Hendarsyah (1111)

20 tahun yang lalu

bagus Qi.., tp kurang tajem... Kowe isih kelingan Potoshop kan? gunakan ki. Sah aja kok....

 Boentara Prajitno (110337)

20 tahun yang lalu

Nice view, agak grainy

M Riza Hidayat (424)

20 tahun yang lalu

great!walaupun grainy,tapi gak mengurangi kekuatan foto ini.saya dapat merasakan atmosfir paris saat sunset dlm foto ini.....siluetnya memberikan unsur kehidupan..nice shot ! btw, coba dicetak lebih matang :)

Fery Firman (893)

20 tahun yang lalu

Another Lanscape.., PS nya jgn ragu2 Q , biar dikritik kita bisa belajar :)

 Salahudin Damar Jaya, Jaya (45223)

20 tahun yang lalu

ini scannya atau cetaknya yang salah, jadi kurang kontras

 Warsono (1718)

20 tahun yang lalu

Nice view..,coba dibikin lebih kontras.....IMHO

 Faizal Adiputra, FA (8087)

20 tahun yang lalu

bagus ... sayang grainy Q ... keep upload ...

sugimin chen (64)

20 tahun yang lalu

nice picture, great shot!

Shofian N K (16876)

20 tahun yang lalu

Indah, nice view...