me and ansel 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Saya terinspirasi dengan Ansel Adams, fotografer legendaris yang identik dengan Yosemite Park dan Grand Canyon. Mungkin saya berdiri di spot yang sama. Mungkin saya sama takjubnya juga dengan dia kala itu.

  • Nilai foto: 27
  • Dilihat: 122
  • Waktu upload: Sabtu, 10 Apr 2004
  • Lokasi: Yosemite Park, United States
Kategori
Nature
Shooting Data
  • Aperture: f/11.0
  • Speed: 1/125
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon FM2 *
  • Lensa: Nikon 24-120mm f/3.5-5.6G IF ED AFS VR *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Iwan Setiyawan (8421)

20 tahun yang lalu

objek menraik, angle bagus, sayang kurang terang. kowe isih eling karo aku Dit?

 Oktavia Sukma Burnama (55626)

20 tahun yang lalu

Aslinya lebih keren kok yang ini..... Scanner mungkin mas....

 Frans Dellian (6866)

20 tahun yang lalu

kemarin waktu nunjukin foto aslinya kayaknya gak under kayak gini deh mas.... tapi tetap keren kok.... hidup mas adit....heheheh

 Reynold Sumayku (3205)

20 tahun yang lalu

setuju dengan rekan-rekan di atas. kalau warna bagaimana pak?

Desianto Fajar Wibisono (219)

20 tahun yang lalu

Brightness/contrast dan levelnya masih bisa dimaksimalkan. Sayang bagian atas terpotong. Ketajaman masih bisa ditingkatkan. Bagusnya, kesan klasik bisa terlihat. Good.

 Haryanto R (6495)

20 tahun yang lalu

senangnya bisa ke yosemite, agak gelap mas

 sofian wangsa (22731)

20 tahun yang lalu

Angle dan komposisinya sdh bagus..kalo bisa cropping bgn atas jgn terlalu ketat,batu yg sebelah kanan jangan terpotong atasnya .Tonenya jgn terlalu hitam.film yg anda pake itu adalah film bagus,mestinya gradasi tonenya bagus.. Tepat sekali pemilihan BWnya..Upload lagi dr angle yg lain...ditunggu

 Farried Agung Kuncoro, Farid (5036)

20 tahun yang lalu

Saya setuju dgn Mas Supri, kalo berwarna mungkin lebih baik. Salam..

 Supriyadi (7433)

20 tahun yang lalu

terlalu gelap ya...mendingan jgn bw...