Lemari Berukir 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Imam Cahyanto (19080)

Mencoba ambil gambar dengan cahaya terbatas dari lampu hias.rnNo retouch PS

Shooting Data
  • Aperture: f/3.2
  • Speed: 1/4
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot A70 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Misbachul Munir (37067)

21 tahun yang lalu

apik mas, Detail Garis-Garis lampu nya mungkin lebih muncul kalo speed di naikin atau Diafragmanya di naikkan dikit kali ya.Good,Jangan pernah stop gali ide.

21 tahun yang lalu

gambar sama judulnya udah tepat, klo maslah OE yang di Lampunya itu suatu kewajaran, tapi sebenarnya bisa dikuarangi sedikit lagi sih, mas punya frame lainnya kan hasil dari bracketing. salam

 Muhammad Adhigraha (8596)

21 tahun yang lalu

Nice angle.... lighting msh bisa dimaksimalkan.... salam

 Muhammad Fadhil (1541)

21 tahun yang lalu

nice pict. cropnya terlalu ketat, salam

 Antony Nababan (3507)

21 tahun yang lalu

Foto yang bagus, kenapa harus dimiringkan pengambilannya.....